Sheikh Hasina: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 26:
Hasina adalah anak dari Syeikh Mujibur Rahman, pemimpin Bangladesh di tahun 1971. Hasina menikah dengan M.A. Waed Miah, seorang ilmuwan Bangladesh di tahun 1968. Hasina aktif dibidang politik dan menjadi juru bicara ayahnya ketika masih di Universitas Dhaka di awal tahun 1960. Keluarga Hasina juga bergabung bersama ayahnya ketika perang untuk mendukung kemerdekaan Bangladesh di tahun 1971.<ref name=":0">http://britannica.com/print/article/25661</ref>
 
Ayah Hasina (setelah beberapa bulan menjadi presiden Bangladesh), Ibu Hasina, dan tiga saudaranya dibunuh oleh sekelompok militer pada tanggal 15 Agustus 1975. Hasina saat itu di luar negeri pada saat peristiwa itu terjadi, seketika dideportasi dari negara selama enam tahun. Selama itu Hasina terpilih menjadi pemimpin Liga Awami, yang didirikan oleh ayahnya dan menjadi organisasi politik terbesar di Bangladesh.<ref name=":0" />
 
== Kehidupan Politik dan Kepemimpinan ==