Pertempuran Pavia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Mengganti kategori Pertempuran yang melibatkan Perancis dengan Pertempuran yang melibatkan Prancis
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Baris 7:
|place= [[Pavia]] (kini bagian dari [[Italia]])
|result= Kemenangan besar Spanyol
|combatant1= {{flag|Kerajaan PerancisPrancis|valois}}
|combatant2= [[Berkas:Charles V Arms-personal.svg|18px]] [[Karl V, Kaisar Romawi Suci|Kaisar Karl V]]:
* {{flagicon|Spain|1506}} [[Spanyol Habsburg|Spanyol]]
* {{flagicon|Holy Roman Empire}} [[Kekaisaran Romawi Suci]]
|commander1= {{flagicon|Kingdom of France|valois}} [[François I dari PerancisPrancis]]{{POW}}<br/>{{flagicon|Kingdom of France|valois}} [[Francois de Lorraine]]{{KIA}}<br/>{{flagicon|Kingdom of France|valois}} [[Richard de la Pole]]{{KIA}}
|commander2= [[Berkas:Charles V Arms-personal.svg|18px]] [[Charles de Lannoy]]<br/> [[Berkas:Charles V Arms-personal.svg|18px]] [[Fernando d'Avalos|Marquis Pescara]]<br>[[Berkas:Charles V Arms-personal.svg|18px]] [[Georg Frundsberg]]<br>[[Berkas:Charles V Arms-personal.svg|18px]] [[Antonio de Leyva]]
|strength1= 17.000 infantri<br />6.500 kavaleri<br />53 senapan<ref name= guns>{{cite book|title=Renaissance Warrior and Patron|last=Knecht|first=R. J.|year=1994|publisher=Press Syndicate of University of Cambridge|location=New York|page=225 }}</ref>
Baris 20:
'''Pertempuran Pavia''' yang meletus pada pagi hari tanggal 24 Februari 1525 adalah pertempuran penting dalam [[Perang Italia 1521–26]].
 
Angkatan darat [[Imperium Spanyol|Spanyol]] dan [[Kekaisaran Romawi Suci]] di bawah komando [[Charles de Lannoy]] (bersama dengan [[garnisun]] [[Pavia]] di bawah komando [[Antonio de Leyva]]) menyerang angkatan darat PerancisPrancis di bawah komando personal Raja PerancisPrancis [[François I dari PerancisPrancis]] di suaka perburuan besar [[Mirabello Monferrato|Mirabello]] di luar tembok kota [[Pavia]]. Dalam pertempuran yang meletus selama empat jam ini, Angkatan Darat PerancisPrancis terpecah dan dikalahkan oleh pasukan Spanyol. Korban jiwa di pihak PerancisPrancis amat besar; François sendiri ditangkap oleh pasukan Spanyol, dipenjarakan, dan dipaksa menandatangani [[Traktat Madrid (1526)|Traktat Madrid]] yang memalukan dan mengharuskannya menyerahkan banyak wilayah. Hasil dari pertempuran ini memperkuat kekuasaan Habsburg Spanyol di Italia.
 
== Referensi ==