Albert Schweitzer: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Mengganti kategori Filsuf Perancis dengan Filsuf Prancis
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Baris 1:
'''Albert Schweitzer''' ({{lahirmati||14|1|1875||4|9|1965}}) adalah seorang [[teolog]], [[musikus]], [[filsuf]] dan [[dokter]] yang berdarah [[Alsace]]. Ia lahir di [[Kaysersberg|Kaisersberg]], [[Alsace-Lorraine]] yang pada waktu itu masih merupakan bagian dari [[Kekaisaran Jerman]]. Setelah kemenangan [[sekutu Perang Dunia I|Sekutu]] dalam [[Perang Dunia I]] pada tahun 1918, ia mengubah kewarganegaraannya menjadi [[PerancisPrancis]] berdasarkan garis keturunan Alsacenya.
[[Berkas:DBP 1975 830 Albert Schweitzer.jpg|jmpl|Perangko yang menampilkan wajah Albert Schweitzer]]
Schweitzer mengajukan argumen-argumen tantangan baik terhadap pandangan sekuler kontemporer mengenai [[Yesus]] secara historis maupun terhadap pandangan [[Kristen]] tradisional yang menggambarkan [[Yesus]] yang mendambakan akhir dunia yang tak dapat dihindarkan.