Diskriminasi ras: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Membalikkan revisi 14752843 oleh 新井浩文逮捕で辛いです・新井貴浩 (bicara) revert clear vandalism crosswiki abuse
Tag: Pembatalan
Baris 1:
'''Diskriminasi ras''' adalah istilah yang mengacu kepada [[diskriminasi]] terhadap seseorang atau sekelompok orang atas dasar [[ras]] mereka. Kebijakan [[segregasi ras]] dapat meresmikan tindakan diskriminasi ini, tetapi hal semacam itu juga seringkali diberlakukan tanpa melalui undang-undang.
 
[[ja:五十嵐裕美]]
== Tempat kerja ==
Diskriminasi ras di tempat kerja dapat dibagi menjadi dua kategori:<ref>{{cite web|last1=Larson|first1=Aaron|title=Racial Discrimination Law|url=https://www.expertlaw.com/library/employment/racial_discrimination.html|website=ExpertLaw|publisher=ExpertLaw.com|accessdate=16 August 2017|date=10 January 2017}}</ref>