Masjid Nabawi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 2001:4801:7824:101:BE76:4EFF:FE10:2196 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Irvan Ary Maulana
Tag: Pengembalian
Perbaikan tata bahasa
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi iOS
Baris 43:
| pages =
| language =
| isbn = 0-307-47290-6 }}</ref> Masjid ini di buka setiap hari.
 
Masjid ini sebenarnya merupakan bekas rumah Nabi Muhammad yang dia tinggali setelah [[Hijrah]] (pindah) ke Madinah pada 622 M. Bangunan masjid sebenarnya di bangun tanpa atap. Masjid pada saat itu dijadikan tempat berkumpulnya [[masyarakat]], majelis, dan [[madrasah|sekolah agama]]. Masjid ini juga merupakan salah satu tempat yang disebutkan namanya dalam [[Alquran]]. Kemajuan masjid ini tidak lepas dari pengaruh kemajuan penguasa-penguasa Islam. Pada [[1909]], tempat ini menjadi tempat pertama di [[Jazirah Arab]] yang diterangi [[pencahayaan listrik]].<ref>[http://www.suhuf.net.sa/2001jaz/jul/3/ec19.htm The History of Electrical lights in the Arabian Peninsula]</ref> Masjid ini berada di bawah perlindungan dan pengawasan [[Penjaga Dua Tanah Suci]].<ref name="بوابة"/> Masjid ini secara lokasi berada tepat di tengah-tengah kota Madinah, dengan beberapa hotel dan pasar-pasar yang mengelilinginya. Masjid ini menjadi tujuan utama para jamaah Haji ataupun [[Umrah]].<ref name="بوابة"/> Beberapa jamaah mengunjungi makam Nabi Muhammad untuk menelusuri jejak kehidupannya di Madinah.<ref name="بوابة"/>