Mustafa Kemal Atatürk: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di hari + pada hari)
Baris 41:
Mustafa Kemal memperoleh penghormatan dari bekas lawan-lawannya karena keberaniannya dalam kemenangan. [[Memorial Kemal Atatürk, Canberra|Memorial Mustafa Kemal Atatürk]] mempunyai tempat terhormat dalam Parade ANZAC Parade di [[Canberra]]. Di tugu peringatan ini tertulis kata-katanya:
 
<blockquote>''Para pahlawan yang menumpahkan darahnya dan kehilangan nyawanya ... kalian kini terbaring di tanah dari negara sahabat. Karena itu beristirahatlah dengan damai. Tidak ada perbedaan antara Johnny dan Mehmet di mana mereka kini terbaring berdampingan di negara kita ... Kalian, para ibu yang mengirim anak-anaknya ke negara-negara yang jauh, hapuskanlah air matamu. Anak-anakmu kini berbaring dipada haribaanmu di dalam kedamaian. Setelah kehilangan nyawa mereka di negeri ini, mereka pun telah menjadi anak-anak kami.''</blockquote>
 
=== Tahun-tahun terakhir Perang Dunia I ===