Pengolahan limbah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Sewer Plant.jpg|250px|thumbjmpl|Tujuan dari pengolahan limbah adalah untuk menghasilkan limbah sekali pakai tanpa menimbulkan kerugian atau masalah kepada masyarakat dan mencegah polusi.<ref>{{cite book|title= Environmental Pollution Monitoring And Control|last= Khopkar|first= S. M.|authorlink=|coauthors=|year= 2004|publisher= New Age International|location=New Delhi|isbn= 8122415075|page= 299|pages=|url= http://books.google.com/books?id=TAk21grzDZgC&client=safari&source=gbs_navlinks_s|accessdate=2009-06-28}}</ref>]]
'''Pengolahan limbah''', atau '''pengolahan air limbah domestik''', adalah proses penghilangan [[kontaminan]] dari [[air limbah]] dan limbah rumah tangga, baik [[limpasan permukaan|limpasan]] ([[efluen]]) maupun domestik. Hal ini meliputi proses fisika, kimia, dan biologi untuk menghilangkan kontaminan fisik, kimia dan biologis. Tujuannya adalah untuk menghasilkan aliran limbah (atau [[efluen]] yang telah diolah) dan limbah padat atau [[lumpur]] yang cocok untuk pembuangan atau penggunaan kembali terhadap lingkungan. Bahan ini sering secara tidak sengaja terkontaminasi dengan banyak racun senyawa organik dan anorganik.