Katai: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 36 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q188215
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 2:
{{Redirect3|Gnome}}.''Untuk kegunaan lainnya, lihat [[Gnome (disambigunasi)]].''
 
[[Berkas:Nisse d apres nature ill jnl fal.png|rightka|thumbjmpl|Gnome bersembunyi di balik [[jamur]]]]
'''Katai''' adalah bangsa makhluk legendaris yang berukuran sangat kecil dan hidup di bawah tanah. Menurut [[Paracelsus]], Katai merupakan makhluk supernatural yang hidup dari unsur tanah. Meskipun kecil, mereka mampu berjalan dengan mudah mengikuti langkah seorang manusia. Mereka biasanya memakai topi kerucut, dan sinar matahari bisa mengubah mereka menjadi batu. Dalam beberapa kisah, mereka sering dilukiskan sebagai makhluk yang sangat kecil, mukanya jelek, diidentikkan sebagai bangsa [[peri]] yang jahil, atau disamakan dengan [[goblin]]. Mereka memiliki kekuatan ajaib untuk membuat orang merasa senang atau sedih.