Amfibi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 127:
=== Sebagai Peliharaan ===
Amfibi juga dijadikan hewan peliharaan.<ref name="Grenard">Grenard, Steve 2007. ''Frogs and toads: your happy healthy pet''. Wiley ISBN 0-470-16510-3</ref><sup>p4</sup> Mereka disimpan di [[akuarium]] atau [[terarium]]. Terarium adalah bak yang didekorasi dengan tanaman dan tanah di satu sisinya. Di sisi lain, ada air.<ref name=Grenard/><sup>p8</sup> Masing-masing amfibi harus memiliki perawatan spesial tersendiri. Amfibi semiakuatik membutuhkan tanah dan air yang dibagi di tangkinya. [[Katak]] tropis akan membutuhkan kabut dan kelembapan yang tinggi di terarium mereka.<ref name="Nelson">Nelson, Robin 2002. Pet frog. Lerner. ISBN 0-8225-1271-8</ref><sup>p7</sup> Air untuk amfibi perlu di[[deklorinasi]]. [[Klorin]] di air keran bisa membunuh amfibi. Beberapa binatang amfibi yang eksotik bisa ditemukan di toko hewan peliharaan yang menjual reptil.<ref name=Grenard/><sup>p22</sup>
== Lihat pula ==
 
== Referensi ==
{{reflist}}
Baris 157 ⟶ 155:
{{bonbin}}
 
[[Kategori:Amfibia| ]]
[[Kategori:Vertebrata]]