Turunnya Kristus ke neraka: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
[[Berkas:Harrowing of hell Christ leads Adam by the hand. On scroll in border, the motto 'Entre tenir Dieu le viuelle' (f. 125) Cropped.jpg|jmpl|250px|Gambar Kristus sedang memapah Adam dalam ''[[Vaux Passional]]'', ''[[circa|ca.]]'' 1504]]
[[Berkas:Fra Angelico 024.jpg|jmpl|Sebelum [[kebangkitan|bangkit]] dari antara orang mati, Yesus Kristus menganugerahkan [[keselamatan]] bagi arwah-arwah dalam peristiwa Geger Neraka. Fresko karya [[Fra Angelico]], ''ca.'' 1430-an]]
'''Turunnya Kristus ke neraka''' ({{lang-lat|Descensus Christi ad Inferos}}) atau '''peristiwa Geger Neraka''' dalam [[teologi]] Kristen adalah peristiwa lawatan mulia [[Kristus]] ke neraka ([[Pandangan Kristen tentang Hades|Hades]]) yang berlangsung pada selang waktu antara [[Penyaliban Yesus|wafat]] dan [[kebangkitan Yesus|kebangkitan-Nya]]. Dalam lawatan-Nyaperistiwa ini, Kristus membawamengantarkan anugerah keselamatan bagi semua arwah orang benar yang wafat mendahului-Nya semenjak dunia diciptakan.<ref name=Warren>Warren, Kate Mary. "Harrowing of Hell." ''Ensiklopedia Katolik''. Jld. 7. New York: Robert Appleton Company, 1910.3 Maret 2013. Perlu dicermati bahwasanya kata Latin yang digunakan adalah ''inferos'', bukan ''infernos''. ''Inferos'' berarti alam bawah, sementara ''infernos'' berarti nyala api.<http://www.newadvent.org/cathen/07143d.htm>.</ref> Sesudah wafat, arwah Kristus diyakini turun ke alam barzahneraka, yang disebut sebagai "Tempat Penantian" (Kristen Katolik) atau "Alam Maut" (Kristen Protestan) dalam [[Pengakuan Iman Rasuli|Syahadat Para Rasul]]. Sejumlah teolog Kristen menggunakan istilah [[Sheol|Syeol]] atau [[Limbo]] sebagai sebutan bagi tempatneraka yang didatangi Yesus, guna membedakannya dari neraka tempat arwah orang-orang yang dilaknat.<ref name=Most>Most, William G. "Christ's Descent into Hell and His Resurrection".<http://www.ewtn.com/faith/teachings/resua1.htm> Diakses 7 Maret 2013</ref>
 
Keyakinan mengenai peristiwa Geger Neraka diungkapkan dalam [[Pengakuan Iman Rasuli|Syahadat Para Rasul]] dan [[Kredo Athanasius|Syahadat Atanasius (''Quicumque Vult'')]] dengan pernyataan bahwa [[Yesus Kristus]] "turun ke [[Pandangan Kristen tentang neraka|neraka]]". [[katabasis|Turunnya]] Kristus ke neraka tersirat dalam nas Alkitab [[Perjanjian Baru]] ({{Alkitab|1 Petrus 3:19-20}}) yang menyatakan bahwa Yesus "pergi memberitakan Injil kepada roh-roh yang di dalam penjara" (Menurut [[Katekismus Gereja Katolik]], nas {{Alkitab|Efesus 4:9}}, yang menyatakan bahwa Kristus "telah turun ke bagian bumi yang paling bawah", juga mendukung penafsirankeyakinan inimengenai peristiwa Geger Neraka).<ref>http://www.vatican.va/archive/ccc_css/archive/catechism/p122a5p1.htm| Bagian 631</ref> Langkanya ayat-ayat semacam ini dalam Alkitab telah menimbulkan kontroversi dan bermacam-macam tafsir.<ref>[http://64.33.81.65/ancient/descendit.htm D. Bruce Lockerbie, ''The Apostle's Creed: Do You Really Believe It'' (Victor Books, Wheaton, IL) 1977:53–54, teks daring] {{webarchive|url=https://archive.is/20120709152254/http://64.33.81.65/ancient/descendit.htm |date=2012-07-09 }}.</ref>
 
Menurut ''[[Catholic Encyclopedia|Ensiklopedia Katolik]]'', peristiwa Geger Neraka pertama kali diriwayatkan secara jelas dalam [[Injil Nikodemus]], pada bagian yang disebut [[Injil Nikodemus|Kisah Pilatus]], yang juga diriwayatkan lebih awal dalam [[Kisah Petrus dan Paulus]].<ref name="Wilhelm501">''New Testament Apocrypha, Jld. 1'' karya Wilhelm Schneemelcher dan R. Mcl. Wilson (1 Desember 1990) {{ISBN|066422721X}} hlmn. 501-502</ref> Peristiwa turun ke neraka ini diriwayatkan dalam syair-syair [[bahasa Inggris Kuno|Inggris Kuno]] karya [[Cædmon]] dan [[Cynewulf]]. Peristiwa ini diriwayatkan kembali dalam khotbah [[Ælfric dari Eynsham]] pada ''ca.'' 1000 M, yang pertama kali menggunakan istilah "geger" ({{lang-en|harrowing}}). [[Sastra Inggris Pertengahan|Sastra drama Inggris Pertengahan]] memuat bentuk paripurna dan paling dramatis dari subjek ini.<ref name=Warren/>
 
Dalam [[seni Kristen|seni rupa Kristen]], tema Geger Neraka dikenal pula dengan sebutan ''Anastasis'' (kata Yunani yang berarti "kebangkitan"). Seni rupa bertema ''Anastasis'' adalah hasil reka cipta [[Kekaisaran Romawi Timur|budaya Bizantin]] dan pertama kali muncul di [[Gereja Latin|Gereja Barat]] pada permulaan abad ke-8.<ref>Leslie Ross, ulasan "Anastasis", ''Medieval Art: A Topical Dictionary'' (Greenwood, 1996), hlmn. 10–11 [https://books.google.com/books?id=b-5YPoia7qwC&pg=PA10&dq=%22ANASTASIS.+Anastasis%22+intitle:Medieval+intitle:art&hl=en&ei=9Vw8TZ65DYHogQe836jwCA&sa=X&oi=book_result&ct=result&resnum=1&ved=0CDEQ6AEwAA#v=onepage&q=%22ANASTASIS.%20Anastasis%22%20intitle%3AMedieval%20intitle%3Aart&f=false online].</ref>