Kudeta Guatemala 1954: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 66:
== Dasar dan permulaan ==
=== Lobi United Fruit Company ===
[[Berkas:1920UnitedFruitCompanyEntrance.jpg|jmpl|lurus|BekasGedung yang sebelumnya menjadi markas besar United Fruit Company, di [[New Orleans]]. Perusahaan tersebut memainkan peran penting dalam mengadakan kudeta tahun 1954.]]
 
Pada 1950, laba tahunan United Fruit Company berjumlah 65 juta dolar AS,{{efn|{{Inflation|US|65000000|1950|fmt=eq|r=-6}}}} dua kali lipat lebih besar ketimbang pendapatan pemerintah Guatemala.{{sfn|Immerman|1982|pp=73–76}} Perusahaan tersebut juga menguasai [[Puerto Barrios]], satu-satunya pelabuhan Guatemala di [[Samudera Atlantik]], sehingga perusahaan tersebut memperoleh keuntungan dari lalu lintas barang yang melewati pelabuhan tersebut.{{sfn|Schlesinger|Kinzer|1999|pp=67–71}} Karena namanya sudah lama terkait dengan pemerintahan Ubico, para revolusioner Guatemala memandang UFC sebagai penghambat kemajuan setelah tahun 1944. Citra tersebut diperparah dengan kebijakan-kebijakan diskriminatif perusahaan tersebut terhadap [[orang kulit berwarna|para buruh kulit berwarna]].{{sfn|Immerman|1982|pp=73–76}}{{sfn|Schlesinger|Kinzer|1999|p=71}} Akibat besarnya perusahaan tersebut, reformasi pemerintahan Arévalo lebih berdampak terhadap UFC daripada perusahaan-perusahaan lainnya. Contohnya, hukum tenaga kerja yang baru memungkinkan para buruh UFC untuk mogok kerja jika tuntutan upah yang lebih tinggi dan keamanan kerja tidak dikabulkan. Perusahaan tersebut merasa telah menjadi sasaran khusus reformasi-reformasi tersebut, dan menolak bernegosiasi dengan sejumlah pemogok kerja, meskipun seringkali melanggar hukum-hukum baru.{{sfn|Immerman|1982|pp=75–82}} Permasalahan perusahaan tersebut semakin diperparah oleh pengesahan Dekret 900 pada 1952. Dari 550.000 are (220.000 ha) lahan yang dimiliki perusahaan tersebut, hanya 15 persen yang digarap; sisanya tidak, dan kemudian masuk ke dalam cakupan hukum reformasi pertanian.{{sfn|Immerman|1982|pp=75–82}}