Kabupaten Pasaman: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Angayubagia (bicara | kontrib)
update dan merapikan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 32:
 
== Etimologi ==
 
Kata pasaman berasal dari [[Gunung Pasaman]]. Pasaman yang diambil dari [[bahasa Minangkabau]] yang berarti persamaan. Hal ini merujuk kepada [[masyarakat heterogen]] yang tinggal di kabupaten ini. Sedangkan di dalam [[bahasa Mandailing]] memiliki terdapat kata ''pasaman'' yang memiliki arti yang sama dengan [[bahasa Minangkabau]].<ref>{{cite book|title= Budaya Masyarakat Suku Bangsa Minangkabau di Kabupaten Pasaman, Provinsi [[Sumatera Barat]]|publisher= Departemen Pendidikan Nasional|year= 2000}}</ref>
 
== Batas wilayahGeografi ==
=== Batas wilayah ===
 
{{Batas USBT
| utara=[[Kabupaten Mandailing Natal]] Provinsi [[Sumatera Utara]]
Baris 44 ⟶ 43:
}}
 
== TokohPemerintahan ==
=== Daftar Bupati ===
{{utama|Daftar Bupati Kepulauan Pasaman}}
{{:Daftar Bupati Kepulauan Pasaman}}
 
=== Dewan Perwakilan ===
Salah satu tokoh terkenal yang lahir di Kabupaten Pasaman adalah salah satu [[Pahlawan Nasional Indonesia]], [[Tuanku Imam Bonjol]]. Peto Syarif Tuanku Imam Bonjol lahir di Desa Tanjung Bungo di Kecamatan [[Bonjol, Pasaman|Bonjol]]. Tuanku Imam Bonjol adalah seorang pemuka agama yang berwibawa di desanya.
{{utama|Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kepulauan Pasaman}}
 
Selain Tuanku Imam Bonjol, perlawanan terhadap penjajah di Pasaman juga dipimpin oleh Tuanku Rao yang memimpin perlawanan di Rao.
 
== Kecamatan ==
 
=== Kecamatan ===
{{utama|Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Kepulauan Pasaman}}
Kabupaten Pasaman terdiri dari 12 kecamatan, yaitu:
 
# [[Dua Koto, Pasaman|Dua Koto]]
# [[Tigo Nagari, Pasaman|Tigo Nagari]]
Baris 69:
== Demografi ==
Hasil Sensus Penduduk Tahun 2010, penduduk Kabupaten Pasaman berjumlah 253.299 jiwa. Di antara12 Kecamatan di Kabupaten Pasaman penduduk terbanyak berada di Kecamatan Lubuk Sikaping dengan jumlah penduduk 43.746 jiwa sekaligus menjadi Ibukota Kabupaten Pasaman, maupun Pusat Pemerintahannya.
 
== Tokoh ==
Salah satu tokoh terkenal yang lahir di Kabupaten Pasaman adalah salah satu [[Pahlawan Nasional Indonesia]], [[Tuanku Imam Bonjol]]. Peto Syarif Tuanku Imam Bonjol lahir di Desa Tanjung Bungo di Kecamatan [[Bonjol, Pasaman|Bonjol]]. Tuanku Imam Bonjol adalah seorang pemuka agama yang berwibawa di desanya.
 
Selain Tuanku Imam Bonjol, perlawanan terhadap penjajah di Pasaman juga dipimpin oleh Tuanku Rao yang memimpin perlawanan di Rao.
 
== Referensi ==
Baris 74 ⟶ 79:
 
== Pranala luar ==
 
* {{id}} [http://www.pasamankab.go.id/ Situs resmi]
 
{{Kabupaten Pasaman}}
{{Sumatera Barat}}