Badan Keselamatan Penerbangan Eropa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sndap (bicara | kontrib)
Cakupan Regulasi
Sndap (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 20:
| website = {{url|easa.europa.eu}}}}
 
'''Badan Keselamatan Penerbangan Eropa''' (bahasa Inggris: ''European Aviation Safety Agency,'' disingkat '''EASA''') merupakan badan yang bertanggungjawab memastikan keselamatan dan perlindungan lingkungan transportasi udara di Eropa. Badan ini memiliki cakupan bidang yang luas di bidang penerbangan. Sampai saat inisekarang, badan ini terus aktif mempromosikan keselamatan penerbangan melalui kerja sama dengan berbagai organisasi maupun negara, baik di tingkat regional maupun internasional.
 
== Sejarah Singkat ==
Pembicaraan mengenai pembentukan badan yang bertugas menigamenjaga keselamatan di Uni Eropa sudah dimulai sejak awal 1996. Baru pada tahun 2002 dibentuk sebuah lembaga yang berdiri sendiri bernama EASA.<ref name=":0">{{Cite web|url=https://ec.europa.eu/transport/modes/air/safety/easa_en|title=European Aviation Safety Agency (EASA) - Mobility and Transport - European Commission|website=Mobility and Transport|language=en|access-date=2018-05-25}}</ref> Pada 23 September 2003, EASA resmi beroperasi.<ref>European Aviation Safety Agency. [https://www.easa.europa.eu/sites/default/files/dfu/MB%20decision%2018-2007%20adopting%20the%20Agency%27s%20business%20plan%20-Annex%20I%20detailed%20Business%20Plan.pdf Bussiness Plan 2008-2012]. (diakses panda 26 Mei 2018).</ref>
 
Pembentukan EASA didasarkan pada Regulasi (EC) 1592/2002<ref>{{Citation|url=http://data.europa.eu/eli/reg/2002/1592/oj/eng|language=en|accessdate=2018-05-25}}</ref>, yang kemudian berganti menjadi Regulasi (EC) 216/2008<ref name=":0" /><ref>{{Citation|url=http://data.europa.eu/eli/reg/2008/216/oj/eng|language=en|accessdate=2018-05-25}}</ref>. Badan ini mengambil alih tugas dari sistem Otoritas Penerbangan Bersama (''Joint Aviation Authorities'' - JAA) yang berakhir pada 30 Juni 2009.<ref name=":1">{{Cite web|url=https://www.skybrary.aero/index.php/European_Aviation_Safety_Agency_(EASA)|title=European Aviation Safety Agency (EASA) - SKYbrary Aviation Safety|website=www.skybrary.aero|language=en|access-date=2018-05-25}}</ref> Walaupun begitu, dari sisi legalitas hukum, EASA bukan merupakan penerus JAA.<ref name=":1" /> Hal ini dikarenakan EASA berada langsung di bawah statuta Uni Eropa.<ref name=":1" />
Baris 39:
 
* membuat aturan yang diterapkan dalam ke semua bidang yang berkaitan dengan EASA
* melakukan sertifikasi dan menyutujuimenyetujui produk-produk serta organisasi yang mana EASA memiliki kompetensi khusus seperti kelaiakan udara (''airworthiness'').
* menyediakan pengawasan dan dukungan kepada negara anggota yang mana EASA berbagi kompetensi seperti Operasi Udara dan Manajemen Lalu Lintas Udara.
* mempromosikan penggunaan standar Eropa dan dunia.
Baris 100:
 
== Struktur Organisasi ==
[[Berkas:Easa-organisation-structure-main 0 (1).png|kiri|jmpl|479x479px|Struktur Organisasi EASA.<ref>{{Cite news|url=https://www.easa.europa.eu/the-agency/agency-organisation-structure|title=Agency Organisation Structure {{!}} EASA|newspaper=EASA|language=en|access-date=2018-06-17}}</ref>|al=]]
Struktur organisasi EASA terdiri atas lima direktorat, yaitu<ref name=":3">{{Cite news|url=https://www.easa.europa.eu/the-agency/agency-organisation-structure|title=Agency Organisation Structure {{!}} EASA|newspaper=EASA|language=en|access-date=2018-05-18}}</ref>: