Sastra Inggris Kuno: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 21:
Hampir semua penulis karya-karya ini adalah anonim, dengan beberapa perkecualian.
 
Penelitian pada [[abad ke-20]] terutama berfokus kepada pentarikhan manuskrip (para peneliti [[abad ke-19]] memiliki kecenderungan untuk mentarikh manuskrip-manuskrip ini lebih tua daripada yang ditemukan para peneliti modern). Dalam menemukan tempat-tempat manuskrip ini disalin, para peneliti menemukan ada tujuh [[skriptorium]] utama: [[Winchester]], [[Exeter, Inggris|Exeter]], [[Worcester, Inggris|Worcester]], [[Abingdon, Inggris|Abingdon]], [[Durham]], dan dua tempat di [[Canterbury]] Christ Church dan St. Augustine. Mereka juga telah mengindentifikasikan dialek-dialek regional yang dipakai: dialek Inggris Kuna Northumbria, Mercia, Kent, Saxon Barat, (yang terakhir ini adalah dialek utama).
 
== Puisi Inggris Kuna ==