Sepak bola: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kebenarannya skotlandia memang melarang judi bola karena dapat merusak moral generasi muda.
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 66:
Sejarah sepak bola di [[Indonesia]] diawali dengan berdirinya Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) di Yogyakarta pada 19 April 1930 dengan pimpinan [[Soeratin Sosrosoegondo]].<ref name="indo">[http://www.apasih.com/2011/05/sejarah-berdirinya-persatuan-sepak-bola.html Apasih.com] Sejarah Berdirinya Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI). Diakses pada 11 Agustus 2011.</ref> Dalam kongres PSSI di [[Solo]], organisasi tersebut mengalami perubahan nama menjadi [[Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia]].<ref name="indo"/> Sejak saat itu, kegiatan sepak bola semakin sering digerakkan oleh PSSI dan makin banyak rakyat bermain di jalan atau [[alun-alun]] tempat Kompetisi I [[Perserikatan]] diadakan.<ref name="indo2">[http://www.pssi-football.com/id/view.php?page=pssi PSSI-football.com] Sejarah PSSI. Diakses pada 11 Agustus 2011.</ref> Sebagai bentuk dukungan terhadap kebangkitan "Sepak Bola Kebangsaan", [[Paku Buwono X]] mendirikan [[stadion Sriwedari]] yang membuat persepak bolaan Indonesia semakin gencar.<ref name="indo2"/>
 
Sepeninggalan Soeratin Sosrosoegondo, prestasi [[tim nasional sepak bola Indonesia]] tidak terlalu memuaskan karena pembinaan tim nasional tidak diimbangi dengan pengembangan organisasi dan kompetisi.<ref name="indo2"/> Pada era sebelum tahun [[1970-an]], beberapa pemain Indonesia sempat bersaing dalam kompetisi internasional, di antaranya [[Ramang]], [[Sucipto Suntoro]], [[Ronny Pattinasarani]], dan [[Tan Liong Houw]].<ref name="indo2"/> Dalam perkembangannya, PSSI telah memperluas kompetisi sepak bola dalam negeri, di antaranya dengan penyelenggaraan [[Liga Super Indonesia]], [[Divisi Utama Liga Indonesia|Divisi Utama]], Divisi Satu, dan Divisi Dua untuk pemain non amatir, serta Divisi Tiga untuk pemain amatir.<ref name="indo2"/> Selain itu, PSSI juga aktif mengembangkan kompetisi sepak bola wanita dan kompetisi dalam kelompok umur tertentu (U-15, U-17, U-19,U21, dan U-23).yea
 
== Lihat pula ==