Pelabuhan bebas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Pelabuhan_balohan-by-danan+wahyu.jpg|thumbjmpl|Pelabuhan Sabang sebagai pelabuhan bebas]]
'''Pelabuhan bebas''' ([[bahasa Inggris|Inggris]]: ''Free port'') adalah [[pelabuhan]] yang dibebaskan dari pengawasan pabean oleh pemerintah karena alasan-alasan khusus.<ref name="ensiklopedi"> {{cite book|title=Ensiklopedia Indonesia, Jilid 7|author=Ichtiar Baru Van Hoeve; Hasan Shadily|publisher=Jakarta: PT Ichtiar Baru van Hoeve}}</ref> Pelabuhan bebas tidak termasuk daerah [[pajak]] bagi suatu negara. Kapal dari negara mana pun boleh masuk dan berniaga tanpa pembayaran [[bea masuk]] dan keluar.<ref name="ensiklopedi"/> Jika barang-barang melalui perbatasan pelabuhan bebas menuju ke daerah pedalaman, barulah dikenakan bea dan cukai.<ref name="ensiklopedi"/>