Hidangan Sri Lanka: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ikah (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Ikah (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{inuse|27 November}}
'''Masakan Sri Lanka''' terbentuk dari sejarah, budaya, dan beberapa faktor lainnya. Pedagang asing yang membawa bahan makanan baru; seperti [[masakan Indonesia]] dan [[South Indian cuisine|masakan India Selatan]] telah memberi pengaruh terhadap masakan Sri Lanka. Dewasa ini, beberapa bahan pokok masakan Sri Lanka terdiri dari [[Beras|padi]], [[kelapa]], dan [[rempah-rempah]]. [[Sri Lanka]] terkenal sebagai penghasil rempah-rempah dan [[Perdagangan rempah|pos perdagangan]] selama beberapa abad.
 
Baris 58 ⟶ 57:
 
''Puding dan toffee:''
* [[Kalu Dodol]] - [[Toffee]] padat; hidangan manis mirip jelly yang dibuat dari santan dan dikentalkan dengabdengan tepung beras dan diberi pemanis dengan [[jaggery]].
* [[Watalappam]] - Puding kukus yang dibuat dari santan, telur, dan jaggery. Pertama kali dikenalkan oleh imigran Malay, watalappam telah menjadi ciri khas hidangan manis Sri Lanka.
 
Baris 65 ⟶ 64:
* Kiri Toffee - Dibuat dari [[susu kental manis]] atau susu sapi asli yang diberi gula kental. Kapulaga dan kacang mete ditambahkan untuk menambah rasa.
 
<gallery class="center" caption="SriHidangan Lankanmanis Sri sweetsLanka" widths="200px" heights="170px" >
File:Konda Kavum 01.JPG|Konda Kevum
File:Kokis.JPG|Kokis
Baris 73 ⟶ 72:
 
== Makanan ringan ==
[[Makanan ringan]] biasanya disajikan berupa jajanan di toko dan restoran, terutama untuk sarapan atau selama malam hari. Makanan ringan berupa [[kue pastri]], Chinese roll dan [[patty]]. MakanMakanan ringan yang populer di antara bangsa Tamil adalah mutton roll yang dibuat dari bagian empuk daging domba yang empuk dengan kentang dan diberi bumbu dengan rempah. Makanan ini kadang menjadi hidangan sangat pedas. Makanan ringan lainnya termasuk:
 
*Vade - parippu vade, [[medu vada|ulundu vade]], isso (udang) vade, crab (kepiting) vade
Baris 82 ⟶ 81:
Makanan ringan disajikan di pesta atau kepada tamu ketika mereka bertamu ke rumah. Makanan barat seperti hot dog dan hamburger tiba di Sri Lanka sebagai dampak globalisasi makanan siap saji seperti [[McDonald's]], [[KFC]] dan [[Pizza Hut]]. Namun makanan tersebut tidak digolongkan sebagai makanan ringan, selain itu hot dog dan hamburger juga disesuaikan dengan selera lokal.
 
== Minuman ==
Minuman yang biasa disajikan di Sri Lanka antara lain:
*[[Faluda]] - campuran sirup, es krim, potongan jelly dan biji [[selasih]], disajikan dingin
*Jus buah - umumnya jus [[markisa]]
*Toddy - minuman beralkohol ringan terbuat dari [[nira]] [[pohon palem]]
*[[Arak (minuman keras)|Arak]] - minuman terbuat dari tuak kelapa yang dilakukan penyaringan
*[[Teh]]
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
{{commons category|Cuisine of Sri Lanka|Masakan Sri Lanka}}
{{Div col|2}}
{{Div col end}}
 
{{Topik Asia|Masakan}}