Daftar negara bagian dan teritori di Amerika Serikat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 4:
[[Amerika Serikat]] adalah sebuah [[republik federal]]<ref>{{cite book |last=Onuf |first=Peter S. |title=The Origins of the Federal Republic: Jurisdictional Controversies in the United States, 1775–1787 |url=https://books.google.com/books?id=cocUBq2Vbn8C&printsec=frontcover&hl=pt-BR&source=gbs_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false| year=1983 |publisher=University of Pennsylvania Press |location=Philadelphia |isbn=978-0-8122-1167-2| subscription=yes}}</ref> yang terdiri dari 50 [[negara bagian AS|negara bagian]], sebuah [[distrik dan teritorial ibukota#Amerika Serikat|distrik federal]] ([[Washington, D.C.]], [[ibukota]] Amerika Serikat), lima [[daftar teritorial di Amerika Serikat|teritorial]] besar, dan berbagai [[Kepulauan Seberang Laut Kecil Amerika Serikat|kepulauan kecil]].<ref>{{cite web |url=https://www.state.gov/j/drl/rls/179780.htm| title=Common Core Document of the United States of America: Submitted With the Fourth Periodic Report of the United States of America to the United Nations Committee on Human Rights concerning the International Covenant on Civil and Political Rights |publisher= U.S. Department of State, via The Office of Website Management, Bureau of Public Affairs}}</ref><ref>{{cite web |url=http://www.gao.gov/archive/1998/og98005.pdf |title= U.S. Insular Areas: application of the U.S. Constitution |publisher=[[Government Accountability Office]] |date=November 1997}}</ref> [[daratan utama Amerika Serikat|48 negara bagian di daratan utama]] dan Washington, D.C., berada di tengah [[Amerika Utara]] antara [[Kanada]] dan [[Meksiko]]; dua negara bagian lainnya, [[Alaska]] dan [[Hawaii]], masing-masing berada di bagian barat laut Amerika Utara dan sebuah [[kepulauan]] di tengah [[Samudera Pasifik]], sementara teritorial-teritorial tersebar di sepanjang [[Samudera Pasifik]] dan [[Laut Karibia]].
 
Negara-negara bagian adalah [[divisi administratif|sub-subdivisi]] utama di Amerika Serikat, dan mmegang sejumlah kekuasaan dan hak di bawah [[Konstitusi Amerika Serikat]], seperti mengurus perdagangan, menjalankan [[pemilihan di Amerika Serikat|pemilihan]], membuat [[pemerintahan lokal di Amerika Serikat|pemerintahan lokal]], dan meratifikasi [[amandemen konstitusional#Amerika Serikat|amandemen konstitusional]]. Setiap negara bagian memiliki [[konstitusi negara bagian (Amerika Serikat)|konstitusinya]] sendiri, berdasarkan pada [[republikanisme di Amerika Serikat|prinsip-prinsip republikan]], dan pemerintahan, yang terdiri dari tiga cabang: [[Gubernur (Amerika Serikat)|eksekutif]], [[legislatur negara bagian (Amerika Serikat)|legislatif]], dan [[pengadilan negara bagian (Amerika Serikat)|yudisial]].<ref>{{cite web | url=http://www.leg.state.mn.us/leg/faq/faqtoc.aspx?subject=1 | title=Frequently Asked Questions About the Minnesota Legislature | publisher=[[Minnesota State Legislature]]}}</ref> Seluruh negara bagian dan para penduduk mereka diwakili dalam [[Kongres Amerika Serikat|Kongres federal]], sebuah legislatur [[bikameral]] yang terdiri dari [[Senat Amerika Serikat|Senat]] dan [[Dewan Perwakilan Amerika Serikat|Dewan Perwakilan]]. Setiap negara bagian diwakili oleh dua Senator, sementara para Perwakilannya [[pelantikan kongresional Amerika Serikat|disebarkan]] di setiap negara bagian dalam rangka [[Sensus Amerika Serikat|sesnsusensus]] dekenial teramandemen [[Konstitusi Amerika Serikat|secara konstitusional]].<ref>{{cite web |first=Kristin D. |last=Burnett |url=http://www.census.gov/prod/cen2010/briefs/c2010br-08.pdf |title=Congressional Apportionment (2010 Census Briefs C2010BR-08) |publisher=[[United States Department of Commerce|U.S. Department of Commerce, Economics and Statistics Administration]]}}</ref> Selain itu, setiap negara bagian diperbolehkan untuk memilih sejumlah elektor untuk pemungutan suara dalam [[Kolese Elektoral (Amerika Serikat)|Kolese Elektoral]] (Electoral College), badan yang memilih [[Presiden Amerika Serikat]], setara dengan jumlah Perwakilan dan Sentor dalam Kongres dari negara bagian tersebut.<ref>{{cite web| last1=Elhauge| first1=Einer R.| title=Essays on Article II: Presidential Electors| url=http://www.heritage.org/constitution/#!/articles/2/essays/79/presidential-electors| publisher=The Heritage Foundation}}</ref> [[Bab Empat Konstitusi Amerika Serikat|Bab IV]], Pasal 3, Ayat 1 dari Konstitusi memberikan otoritas untuk pengajuan negara bagian baru kepada Kongres. Sejak pendirian Amerika Serikat pada 1776, jumlah negara bagian meningkat dari [[Tiga Belas Koloni|13 negara bagian asli]] menjadi sebanyak 50 negara bagian pada saat ini, dan setiap negara bagian baru diajukan atas dasar [[penjejakan setara]] (equal footing) dengan negara-negara bagian yang sudah ada.<ref>{{cite web| title=Doctrine of the Equality of States| url=http://law.justia.com/constitution/us/article-4/22-doctrine-of-equality-of-states.html| website=Justia Law| accessdate=June 16, 2017}}</ref>
 
Sesuai yang tertuang dalam [[Bab Satu Konstitusi Amerika Serikat|Bab I]], Ayat 8 Konstitusi, Kongres memegang "yuridiksi eksklusif" atas distrik federal, yang tak menjadi bagian dari negara bagian manapun. Sebelum pengesahan [[District of Columbia Home Rule Act]] tahun 1973, yang memberikan kekuasaan Kongresional tertentu kepada [[Walikota Distrik Columbia|walikota]] dan [[Dewan Distrik Columbia|dewan]] terpilih, distrik tersebut tak memiliki pemerintahan lokal terpilih. Bahkan, Kongres masih berhak untuk meninjau dan mengerahkan hukum-hukum yang dibuat oleh dewan dan ikut campur dalam urusan lokal.<ref>{{cite web |url=http://www.dccouncil.washington.dc.us/pages/dc-home-rule |title=DC Home Rule |publisher=Council of the District of Columbia |deadurl=yes |archiveurl=https://web.archive.org/web/20111117031522/http://www.dccouncil.washington.dc.us/pages/dc-home-rule |archivedate=November 17, 2011 |df= }}</ref> Karena itu bukanlah negara bagian, distrik tersebut tak memiliki [[hak pemungutan suara Distrik Columbia|perwakilan]] dalam Senat. Namun, sejak 1971, para penduduknya diwakili dalam Dewan Perwakilan oleh seorang [[anggota non-voting Dewan Perwakilan Amerika Serikat|delegasi]] non-voting.<ref>{{cite book |url=https://books.google.com/books?id=x1ai7Vtiiu0C&pg=PA165 |page=165 |title=Elections A to Z |editor1-first=David R. |editor1-last=Tarr |editor2-first=Bob |editor2-last=Benenson |edition=4th |publisher=[[Sage Publications]] |year=2012 |isbn=9780872897694}}</ref> Selain itu, sejak 1961, setelah ratifikasi [[Amandemen Konstitusi Amerika Serikat Kedua Puluh Tiga|Amandemen ke-23]], distrik tersebut diperbolehkan untuk memilih tiga elektor untuk memberikan suara dalam Kolese Elektoral.