Kovenan Internasional tentang Hak-Hak Sipil dan Politik: Perbedaan antara revisi

tidak ada ringkasan suntingan
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 24:
| citations =
}}
'''Kovenan Internasional tentang Hak-Hak Sipil dan Politik''' ({{lang-en|International Covenant on Civil and Political Rights}}, disingkat '''ICCPR''') adalah sebuah perjanjian multilateral yang disetujui oleh [[Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa]] berdasarkan Resolusi 2200A (XXI) pada tanggal 16 Desember 1966. Perjanjian ini mulai berlaku pada tanggal 23 Maret 1976 (tiga bulan setelah penyerahan instrumen ratifikasi atau aksesi yang ketiga puluh lima kepada Sekjen PBB, seperti yang diatur oleh Pasal 49). Perjanjian ini mewajibkan negara anggotanya untuk melindungi [[hak-hak sipil dan politik]] individu, termasuk [[hak untuk hidup]], [[kebebasan beragama]], [[kebebasan berpendapat]], [[kebebasan berkumpul]], hak elektoral, dan hak untuk memperoleh proses pengadilan yang adil dan tidak berpihak.<ref>''[http://www.ohchr.org/EN/ProfessionalInterest/Pages/CCPR.aspx International Covenant on Civil and Political Rights]'' Office of the United Nations High Commissioner of Human Rights</ref> Pada bulan Februari 2017, terdapat 169 negara anggota dan enam penandatangan lain yang belum meratifikasime[[ratifikasi]].<ref name=reservations>{{cite web |url=http://indicators.ohchr.org/ |title=OHCHR Dashboard |quote=Status of ratification}}</ref>
 
Perjanjian ini merupakan bagian dari [[Piagam Hak Asasi Manusia Internasional]] bersama dengan [[Kovenan Internasional tentang Hak-Hak Ekonomi, Sosial dan Budaya]] dan [[Deklarasi Hak Asasi Manusia Universal]].<ref name=ohchr-fs2>{{cite web |url=http://www.unhchr.ch/html/menu6/2/fs2.htm |title=Fact Sheet No.2 (Rev.1), The International Bill of Human Rights |accessdate=2008-06-02 |publisher=UN OHCHR |date=June 1996 |archiveurl = https://web.archive.org/web/20080313093428/http://www.unhchr.ch/html/menu6/2/fs2.htm |archivedate = 13 March 2008}}</ref>
146.174

suntingan