Takhta Suci dan Perserikatan Bangsa-Bangsa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '{{Infobox United Nations membership | nation = Tahta Suci / Negara Kota Vatikan | image_flag = Flag of the Vatican City.svg | membership = Pengamat permanen | sinc...'
 
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 11:
[[Tahta Suci]] bukanlah anggota [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]] (tak mengajukan keanggotaan) namun meraih status ''[[Pengamat Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa#Negara pengamat non-anggota|negara pengamat permanen]]'' (seperti halnya negara non-anggota) pada 6 April 1964. Dalam kapasitas itu, ia memiliki hak untuk menghadiri seluruh sesi [[Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa]], [[Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa]], dan [[Dewan Ekonomi dan Sosial Perserikatan Bangsa-Bangsa]] untuk mengamati kerja mereka.<ref name="UN site on Permanent Missions">{{cite web|title=Non-member States|url=https://www.un.org/en/sections/member-states/non-member-states/index.html|website=www.un.org|publisher=United Nations|accessdate=22 March 2017|language=en}}</ref> Selain itu, Tahta Suci telah mengadakan [[Pengamat Permanen Tahta Suci untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa|misi-misi pengamat permanen di New York]] dan [[Pengamat Permanen Tahta Suci untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa di Jenewa|di Jenewa]] dan dapat mempengaruhi keputusan dan rekomendasi [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]].
 
== Referensi ==
{{Reflist|30em}}