Prelat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ign christian (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{redirect|Prelasi|denominasi Kristen yang terkadang disebut "prelasi"|Anglikanisme}}
[[FileBerkas:Erzabt Ildefons Schober OSB.JPG|thumb|Abas [[Benediktin]] Schober dalam busana prelat dan [[Cappa Magna]].]]
[[FileBerkas:Belgische Bisschoppen.jpg|thumb|right|Seorang [[kardinal]] dan tiga orang [[uskup]] di [[Belgia]].]]
 
{{wiktionary|prelate|:en:prelate}}
Baris 9:
Seorang [[uskup]] adalah arketipe prelat, yang prelaturnya adalah [[gereja partikular]]nya. Semua prelat lainnya, termasuk para prelat [[tarekat religius|regular]] seperti para [[abbas]] dan superior utama, didasarkan pada model asli prelasi ini.
 
== Terminologi terkait ==
Secara umum, seorang prelat dalam [[Gereja Katolik]], gereja dan "komunitas gerejani" lainnya, adalah seorang uskup atau pejabat gerejawi lainnya yang memiliki otoritas Ordinaris atas suatu yurisdiksi yang setara dengan suatu keuskupan atau yurisdiksi serupa (misalnya: ordinariat, eksarkat/vikariat apostolik, keabasan teritorial). Hal yang sama berlaku juga untuk para [[Kardinal]] (yang memiliki semacam "pengelolaan bersama" dari Gereja Universal sebagai representasi moril dan penasihat gerejani Sri Paus yang paling senior) dan Prelat Superior tertentu dalam [[Kuria Roma]] yang bukan seorang uskup, seperti para hakim [[Sacra Rota Romana]] dan [[Protonotarius apostolik|Protonotarius Apostolik]]. Jika diperluas lagi dapat mengacu pada "prelat rendah" atau "inferior", yaitu para imam yang memiliki gelar dan berbusana prelat sebagai suatu honorifik personal, misalnya Kapelan Kepausan, Prelat Kehormatan (dahulu "prelat domestik") dan Protonotarius Apostolik kehormatan. Mereka semua berhak menyandang gelar ''[[monsinyur]]'' (juga digunakan untuk para uskup dan uskup agung, kecuali di negara-negara berbahasa Inggris). Ketujuh Protonotarius Apostolik ''de numero'' di [[Roma]], yang adalah notarius khusus kepausan, adalah prelat-prelat yang sesungguhnya, sama seperti para uskup; Protonotarius Apostolik yang lainnya, yaitu ''supernumerari'', merupakan prelat secara honorifik, sama seperti Kapelan Kepausan dan Prelat Kehormatan.
 
Dalam pengertian kanonis secara tegas, prelat mengacu pada imam ataupun uskup yang adalah [[Ordinaris]] dari suatu Prelatur Personal, yang secara fungsional setara dengan keuskupan yang memiliki suatu "karya misioner atau pastoral tertentu bagi pelbagai wilayah atau aneka kelompok sosial." (bdk. Kanon 294, ''[[Kitab Hukum Kanonik 1983]]'') Saat ini, satu-satunya Prelatur Personal dalam Gereja Katolik adalah [[Opus Dei]], yang didirikan oleh St. [[Josemaría Escrivá]] pada tahun 1928 dan dinaikkan statusnya menjadi prelatur personal pada tahun 1982. Prelatur tersebut tidak memiliki batasan wilayah.
Baris 16:
Dalam [[Gereja Apostolik Armenia]], prelat mengacu pada [[uskup diosesan]], yang memiliki yurisdiksi atas suatu keuskupan (juga disebut sebagai "prelasi", {{lang-en|prelacy}}).
 
== Prelatur teritorial ==
{{main|Prelat teritorial}}
 
Baris 23:
Istilah tersebut juga digunakan dalam suatu pengertian generik, dalam hal ini dapat disetarakan dengan suatu [[prefektur apostolik]], [[vikariat apostolik]], ataupun [[keabasan]] teritorial.
 
== Prelatur personal ==
{{main|Prelatur personal}}
 
Baris 42:
{{Authority control}}
 
[[CategoryKategori:Prelatur personal Katolik| ]]
[[CategoryKategori:Jabatan Gereja Katolik]]
[[CategoryKategori:Prelatur Katolik Roma| ]]
[[CategoryKategori:Jabatan gerejawi Anglikan]]