Kabupaten Probolinggo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
penambahan hanacaraka
Tag: VisualEditor mengosongkan halaman [ * ]
Baris 2:
{{dati2
|nama=Kabupaten Probolinggo (ڤربوْلنْغ)
ꦥꦿꦺꦴꦧꦺꦴꦭꦶꦁꦒꦺꦴ
|propinsi=[[Jawa Timur]]
|ibukota='''[[Kraksaan, Probolinggo|Kraksaan]]'''<ref>[http://www.djpp.depkumham.go.id/inc/buka.php?czoyOToiZD0yMDAwKzEwJmY9cHAyLTIwMTAuaHRtJmpzPTEiOw== Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2010 tentang Pemindahan ibu kota Kabupaten Probolinggo dari wilayah Kota Probolinggo ke wilayah Kecamatan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo, Provinsi Jawa Timur]</ref>
Baris 13 ⟶ 12:
|motto =''Prasadja Ngesti Wibawa'' (dari [[Bahasa Jawa]] yang artinya "Bersahaja Menciptakan Kemuliaan")
|hari jadi =18 April 1746
|semboyan =Bestari
|slogan =EndlessSpirit ProbolinggoOf Bromo
|julukan =Kota Angin, Kota Anggur, Kota Mangga
|lambang =[[Berkas:Logo Kabupaten Probolinggo.JPG|100px]]
Baris 38 ⟶ 37:
}}
 
[[Berkas:Salshazuhriyah.blogspot.komandungbiru.jpg|jmpl|500px|[[Perkebunan]] [[teh]] Andung Biru]]
[[Berkas:Probolinggowisata.jpg|670px|Salah satu tempat wisata di Kabupaten Probolinggo, Gili Ketapang]]
'''Kabupaten Probolinggo''' ([[Hanacaraka]]: ꦥꦿꦺꦴꦧꦺꦴꦭꦶꦁꦒꦺꦴ) adalah salah satu [[kabupaten]] di [[Jawa Timur|Provinsi Jawa Timur]], [[Indonesia]] dengan ibu kota dan pusat pemerintahan kabupaten berada di [[Kraksaan, Probolinggo|Kraksaan]]. Kabupaten Probolinggo merupakan salah satu kabupaten yang terletak di wilayah [[Tapal Kuda, Jawa Timur|Tapal Kuda]], Jawa Timur. Kabupaten ini dikelilingi oleh pegunungan Tengger, [[Gunung Semeru]], dan [[Gunung Argopuro]].
 
Kabupaten Probolinggo mempunyai semboyan ''"Prasadja Ngesti Wibawa"''. Makna semboyan : ''Prasadja'' berarti : bersahaja, blaka, jujur, bares, dengan terus terang, ''Ngesti'' berarti : menginginkan, menciptakan, mempunyai tujuan, ''Wibawa'' berarti : mukti, luhur, mulia. ''"Prasadja Ngesti Wibawa"'' berarti : Dengan rasa tulus ikhlas (bersahaja, jujur, bares) menuju kemuliaan.
Baris 113 ⟶ 112:
 
=== Pembagian administratif ===
[[Berkas:Kawasan alun2{{wide kraksaanimage|Sby2012visit-34.jpg|jmpl500px|350px|ka|Kawasan Alun alun Kota [[Kraksaan, Probolinggo|Kecamatan Kraksaan]], pusat pemerintahan dan [[ibu kota kabupaten]] Probolinggo.}}
[[Berkas:Kantor bupati prolinkPltu-paiton1.jpg|jmpl|350px500px|ka|Kantor[[Unit BupatiPembangkitan KabupatenPaiton|PLTU Probolinggo, terletakPaiton]] di sebelah[[Paiton, utaraProbolinggo|Kecamatan Alun-alun KraksaanPaiton]].]]
[[Berkas:Pltu-paiton1.jpg|jmpl|350px|ka|[[Unit Pembangkitan Paiton|PLTU Paiton]] di [[Paiton, Probolinggo|Kecamatan Paiton]].]]
Daftar [[kecamatan]] yang ada di Kabupaten Probolinggo adalah:
* [[Bantaran, Probolinggo|Bantaran]]
Baris 154 ⟶ 152:
* [[Leces, Probolinggo|Kota Leces]], yang merupakan yang Wilayah Pembangunan IV. Wilayah kecamatan yang termasuk dalam wilayah pembangunan ini adalah Kecamatan Leces, Kecamatan Dringu, Kecamatan Gending, Kecamatan Maron, Kecamatan Banyuanyar dan Kecamatan Tegalsiwalan. Fungsi pengembangan utama sebagai penyangga perkotaan, industri dan perikanan.
* [[Wonomerto, Probolinggo|Kota Wonomerto]], yang merupakan yang Wilayah Pembangunan V. Wilayah kecamatan yang termasuk dalam wilayah pembangunan ini adalah Kecamatan Wonomerto, Kecamatan Sumberasih, Kecamatan Bantaran, Kecamatan Kuripan dan Kecamatan Sumber. Fungsi pengembangan utama sebagai pusat pengembangan kawasan pertambangan, perikanan dan pariwisata.
* [[Tongas, Probolinggo|Kota Tongas]], yang merupakan yang Wilayah Pembangunan VI. Wilayah kecamatan yang termasuk dalam wilayah pembangunan ini adalah Kecamatan Lumbang, Kecamatan Sukapura dan Kecamatan TongasSumberasih. Fungsi pengembangan utama sebagai kawasan agropolitan, pariwisata dan industri.
 
== Pariwisata ==
[[Berkas:EndlessproAyokeprobolinggo.jpg|jmpl|ki256px|300pxka|Logo wisata Probolinggo, Endless Probolinggo.]]Kabupaten Probolinggo juga memiliki tempat wisata yang banyak diminati [[Wisatawan]] baik dari Dalam negeri maupun luar negeri. Pemerintah Kabupaten Probolinggo juga menyediakan [http://endless-probolinggo.com/| situs resmi pariwisata] Kabupaten Probolinggo. Berikut adalah nama-nama tempat wisata yang ada di Kabupaten Probolinggo:
 
<br style="clear:both;"/>
=== Pantai Bentar ===
[[Berkas:Pantai Bentar.jpg|jmpl|300px|kika|Panorama Pantai Bentar]] Wisata Pantai Bentar termasuk Wisata Unggulan Probolinggo. Rencananya sih akan dibangun Hotel Terapung, lengkap dengan fasilitas super komplet seperti sea aquarium, swimming pool, water sport, play ground, fish pond dan tentu manggroves forest alias hutan [[bakau]].Keunikan Pantai Bentar, bila anda beruntung, adalah penampakan [[Hiu Tutul]] alias whale shark. Biasanya mereka menampakkan diri bulan [[Januari]]-[[Maret]]. Anda cukup melihat dari pantai. Jaraknya sekitar satu kilo dari bibir pantai.Konon si hiu sedang bermigrasi dari Laut [[Australia]] karena kalender cuaca.
 
<br style="clear:both;"/>
=== Gunung Bromo ===
[[Berkas:Bromo-endl by mazrobby.jpg|jmpl|300px|kika|[[Gunung Bromo]].]][[Gunung Bromo]] (dari bahasa Sanskerta: Brahma, salah seorang Dewa Utama Hindu), merupakan gunung berapi yang masih aktif dan paling terkenal sebagai objek wisata di Jawa Timur. Sebagai sebuah objek wisata, Gunung Bromo menjadi menarik karena statusnya sebagai gunung berapi yang masih aktif di Kabupaten Probolinggo, [[Kabupaten Pasuruan|Pasuruan]], [[Kabupaten Lumajang|Lumajang]], dan [[Kabupaten Malang]]. Gunung Bromo mempunyai sebuah kawah dengan garis tengah ± 800 meter (utara-selatan) dan ± 600 meter (timur-barat). Sedangkan daerah bahayanya berupa lingkaran dengan jari-jari 4&nbsp;km dari pusat kawah Bromo.Bagi penduduk Bromo, suku Tengger, Gunung Brahma (Bromo) dipercaya sebagai gunung suci. Setahun sekali masyarakat Tengger mengadakan upacara Yadnya Kasada atau Kasodo. Upacara ini bertempat di sebuah pura yang berada di bawah kaki [[Gunung Bromo]] utara dan dilanjutkan ke puncak Gunung Bromo. Upacara diadakan pada tengah malam hingga dini hari setiap bulan purnama sekitar tanggal 14 atau 15 di bulan Kasodo (kesepuluh) menurut penanggalan Jawa.
 
<br style="clear:both;"/>
=== Gunung Argopuro ===
[[Berkas:Argopuro.jpg|jmpl|300px|ki|Gunung Argopuro]][[Gunung Argopuro]] memiliki beberapa puncak, salah satunya adalah puncak Rengganis. Selain memiliki daya tarik khas puncak gunung, di Rengganis juga terdapat situs peninggalan jaman purbakala berupa teras berundak yang terdiri dari 3 komplek area dengan 5 bekas bangunan di dalamanya. Reruntuhan bersejarah itu dipercaya sebagai bekas reruntuhan kerajaan Dewi Rengganis.
 
<br style="clear:both;"/>
=== Pulau Gili Ketapang ===
[[Berkas:GiliketapangGili ketapang 3.jpg|jmpl|300px|kika|Panorama Gili Ketapang.]]Pulau Gili Ketapang adalah pulau di Selat Madura, jaraknya delapan kilometer dari bibir pantai Probolinggo, dan dihuni oleh mayoritas Suku Madura. Pulau Gili Ketapang mempunyai luas 68 hektar, dan bisa diakses melalui Pelabuhan Tanjung Tembaga. Konon dulu Pulau Gili Ketapang menyatu dengan Pulau Jawa, dan baru memisah setelah terjadi letusan Gunung Semeru yang dahsyat. Gili artinya mengalir, Ketapang adalah nama tempat tersebut.Di Gili Ketapang kita bisa snorkeling,melihat terumbu karang yang masih jernih dan pemandangan alam laut lainnya yang masih perawan.
 
<br style="clear:both;"/>
=== Ranu Segaran ===
[[Berkas:Ranu segaran.jpg|jmpl|300px|kika|Ranu Segaran]]Ranu Segaran atau Danau Segaran terletak di Desa Segaran, Kecamatan Tiris. Ranu Segaran dapat ditemput dari pusat Probolinggo selama tiga puluh menit perjalanan. Jangan cemas, sepanjang perjalanan anda disuguhi pemandangan berupa pepohonan dan rangkaian pegunungan. Anda bisa sejenak singgah di Air Panas dalam perjalanan ke Danau Segaran.Ranu Segaran muncul akibat aktivitas vulkanik alias gunung berapi. Airnya masih bening, alam sekitaranya masih perawan. Pemandangannya syahdu melenakan hati. Perlu hati-hati biar anda tidak tertidur sampai malam di tempat asri ini.
 
<br style="clear:both;"/>
=== Candi Jabung ===
[[Berkas:Candi-Jabung-Paiton-Probolinggo-@saifulwebid.jpg|jmpl|250px|kika|Candi Jabung]][[Candi Jabung]] terletak di [[Jabung Candi, Paiton, Probolinggo]] adalah Candi Hindu peninggalan kerajaan Majapahit. Meski hanya dari bata merah, candi Jabung terbukti mampu bertahan selama ratusan tahun. Menurut keagamaan, Agama Budha dalam kitab Nagarakertagama Candi Jabung di sebutkan dengan nama Bajrajinaparamitapura. Dalam kitab Nagarakertagama candi Jabung dikunjungi oleh Raja Hayam Wuruk pada lawatannya keliling Jawa Timur pada tahun 1359 Masehi. Pada kitab Pararaton disebut Sajabung yaitu tempat pemakaman Bhre Gundal salah seorang keluarga raja.
 
<br style="clear:both;"/>
=== Air Panas Desa Tiris ===
[[Berkas:Airpanas desa tiris.jpg|jmpl|300px|ki|Air Panas Desa Tiris]]Air Panas Desa Tiris masih termasuk kompleks Ranu Segaran, tinggal melangkah 200 meter. Wisata Air Panas Desa Tiris masih alami, hanya ada tembok pemisah yang sangat sederhana. Belum ada sentuhan manusia yang lebih heboh.
 
Air Panas Desa Tiris bisa kita nikmati dari dekat, dan kita bisa merasakan kehangatannya. Ada air sungai yang jernih di sampingnya, dangkal sekali, cuma selutut, hingga tapak kaki kita kelihatan. Sekitar sungai adalah pepohonan yang rimbun. Dan di seberangnya adalah pemandangan alam yang asri dan bagus.
 
<br style="clear:both;"/>
=== Air terjun Madakaripura ===
[[Berkas:Air-Terjun-Madakaripura-Probolinggo-@exploresolo.jpg|jmpl|250px|kika|Panorama Madakaripura]][[Air terjun Madakaripura]] terletak di Desa Negororejo, Kecamatan Lumbang. Air terjun Madakaripura masih termasuk kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Air terjun Madakaripura berbentuk ceruk yang dikelilingi perbukitan yang meneteskan air pada seluruh bidang tebingnya, tiga di antaranya mengucur deras dan membentuk air terjun lagi.Madakaripura bisa dicapai dari Probolinggo, bisa dari Malang. Kalau dari Probolinggo kita bisa ikut bus ke arah Tongas. Bilang saja mau ke air terju Madakaripura pada pak kondektur atau sopir. Anda akan berhenti di pertigaan Tongas. Lalu naik angkot. Jangan lupa nawar biar murah.
<br style="clear:both;"/>
=== Arung Jeram Sungai Pekalen ===
[[Berkas:Pekalen.jpg|jmpl|300px|ki|Arung Jeram Kali Pekalen]]Sungai Pekalen hanya sejauh 25 kilometer dari Probolinggo. Sungai Pekalen punya pemandangan yang asoy geboy, meski ya namanya juga lokasi arung jeram, agak menantang dengan belokannya yang bertebing dan juram, batu-batu lumayan besar. Sungai Pekalen ini mengalir di tiga kecamatan, yaitu [[Maron, Probolinggo|Maron]], [[Tiris, Probolinggo|Tiris]] dan [[Gading, Probolinggo|kecamatan Gading.]]
<br style="clear:both;"/>
=== Pantai Randutatah (Duta) ===
[[Berkas:Dutabeach.jpeg|jmpl|250px|ki|Pantai Duta]]Pemerintah Kabupaten Probolinggo memasukkan Pantai Duta sebagai bagian masa depan wisata. Pembenahan infrastruktur terus dilkukan termasuk melebarkan akses jalan dan fasilitas snitasi yang dilakukan secara bertahap. Kini, perahu wisata sudah disiapkan untuk pelancong. Sangat layak menjadi destinasi wisata masa depan, selain pantai yang tenang juga menjadi kawasan mangrove center. Apalagi, lokasi yang mudah dijangkau. Hanya berjarak 1 kilometer dari Jalan Raya Pantura yang melintasi Kecamatan Paiton.
<br style="clear:both;"/>
=== Bukit Teletubbies (Savana Bromo) ===
[[Berkas:Bukit teletabis (savana bromo).jpg|jmpl|250px|ki|Savana Bromo]]Bukit Teletubbies merupakan merupakan sebuah bukit yang terletak tepat di sisi Gunung Bromo. Bentuknya yang mirip dengan bukit pada serial Teletubbies membuat bukit ini dinamakan demikian.
 
Bukit ini menawarkan pemandangan yang sungguh cantik. Ketika siang hari, bukit ini nampak cantik dengan dipenuhi dengan hamparan rumput yang hijau serta padang ilalang di kaki bukit.
<br style="clear:both;"/>
=== Ranu Agung ===
[[Berkas:Ranuagung.jpg|jmpl|250px|ki|Ranu Agung]]Ranu Agung merupakan danau yang terbentuk akibat aktivitas vulkanik Gunung Lamongan. Di bekas kawah yang kini sudah tidak aktif lagi, tergenang air yang berubah menjadi danau indah berbentuk “Love”.
<br style="clear:both;"/>
=== Ranu Merah ===
[[Berkas:Ranu-merah.jpg|jmpl|250px|ki|Ranu Merah]]Ranu Merah merupakan salah satu danau yang terletak di Kecamatan Tiris, Probolinggo. Danau ini memiliki keunikan dan eksotisme tersendiri jika dibandingkan dengan danau-danau lain yang terdapat di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur. Wisata Ranu Merah masih belum terlalu ramai pengunjung. Hal ini dikarenakan masih belum banyak orang yang tau keberadaan obyek wisata ini.
 
=== Arung Jeram Sungai Pekalen ===
Air yang berada di dalam danau apabila diperhatikan sekilas seolah tampak merah walaupun sebenarnya airnya bening apabila sudah diangkat. Warna merah tersebut disebabkan oleh warna elemen yang ada di dalam danau yang menyebabkan air danau terlihat kemerah-merahan. Hal inilah yang melatarbelakangi asal-usul nama Ranu Merah.
[[Berkas:Pekalen.jpg|jmpl|300px|ki|Arung Jeram Kali Pekalen]]Sungai Pekalen hanya sejauh 25 kilometer dari Probolinggo. Sungai Pekalen punya pemandangan yang asoy geboy, meski ya namanya juga lokasi arung jeram, agak menantang dengan belokannya yang bertebing dan juram, batu-batu lumayan besar. Sungai Pekalen ini mengalir di tiga kecamatan, yaitu [[Maron, Probolinggo|Maron]], [[Tiris, Probolinggo|Tiris]] dan [[Gading, Probolinggo|kecamatan Gading.]]
<br style="clear:both;"/>
=== Sumber air Ronggojalu ===
[[Berkas:Sumber-air-ronggojalu.jpeg|jmpl|250px|ki|Kawasan Sumber air Ronggojalu]]Sumber Air Ronggojalu atau Ranu Ronggojalu adalah sebuah wisata danau yang memiliki panorama alam yang sangat indah. Selain sebagai tempat wisata, danau ini juga dimanfaatkan sebagai sumber air bersih yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan industri penduduk setempat. Kapasitas air di danau ini mencapai 3000 liter setiap harinya. Air yang berasal dari sumber mata air murni dari alam.
 
Selain panorama yang mempesona dan suasana di lokasi yang sangat sejuk, di Ranu Ronggojalu juga terdapat berbagai wahana bermain dengan fasilitas yang memadai. Salah satu wahana paling favorit di Ranu Ronggojalu adalah kolam renang anak-anak yang dilengkapi dengan ban pelampung, gazebo untuk duduk duduk santai, dan warung-warung yang menjual jajanan khas Probolinggo.
<br style="clear:both;"/>
=== Air Terjun Hyang Darungan ===
[[Berkas:Hyang darungan.jpg|jmpl|250px|ki|Air terjun Hyang Darungan]]Air terjun yang bernama lengkap Air Terjun Hyang Darungan ini berlokasi di Desa Bremi, Kecamatan Krucil, Kabupaten Probolinggo, Provinsi Jawa Timur. Bisa ditempuh sekitar 1 jam perjalanan dari Probolinggo dengan kendaraan bermotor dan diteruskan dengan berjalan kaki selama 1 jam melalui area Perkebunan Kopi Aeng Dingin di lereng barat Pegunungan Argopuro.
<br style="clear:both;"/>
=== Air terjun Kali Pedati ===
[[Berkas:Kalipedati.jpg|jmpl|250px|ki|Ranu Agung]]Air Terjun Kali Pedati memiliki ketinggian sekitar 20 m dan masih berada di Kawasan Wisata Bremi di lereng Gunung Argopuro. Keberadaan air terjun ini di atas (ke arah hulu) Air Terjun Darungan dengan debit kucuran air yang lebih besar dan lebih tinggi.
 
Jarak tempuh dari Ranu Agung Resort dengan kendaraan bermotor berkisar 1,5 jam ditambah jalan kaki selama 1 jam dengan menyisir daerah sepanjang aliran Sungai Pedati yang terkenal dengan tebing-tebing batuan vertikal.
<br style="clear:both;"/>
=== Air terjun Kedung amis ===
[[Berkas:Kedungamis.jpeg|jmpl|250px|ki|Air terjun Kedung amis]]Air terjun Kedung Amis terletak tepat sebelum masuk ke area Air Terjun Watu Lawang. Aliran air dari Air terjun Kedung Amis selanjutnya terbelah menjadi dua, yakni ke kiri yang mengarah ke Air Terjun Watu Lawang dan ke kanan yang mengarah ke Air Terjun Sumber Pakis II.
 
Tempat ini sangat indah dan bisa memberikan sensasi yang berbeda dengan aktivitas kita sehari-hari. Wisata Air Terjun Kedung Amis di Probolinggo memiliki pesona keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi.
<br style="clear:both;"/>
=== Air terjun Sumber Pakis II ===
[[Berkas:Sumberpakis ii.jpeg|jmpl|250px|ki|Air terjun Sumber Pakis II]]Berada satu jalur dengan air terjun Watu Lawang. Di desa Ngepung, Kec. Sukapura. Air terjun Sumber Pakis II letaknya berdekatan dengan air terjun Triban & air terjun Kedung Amis. Dari air terjun Kedung Amis nanti terdapat 2 aliran sungai, yang ke kiri ke air terjun Watu Lawang, sedangkan yang ke kanan ke air terjun Sumber Pakis II.
<br style="clear:both;"/>
=== Air terjun Triban ===
[[Berkas:Triban2.jpeg|jmpl|250px|ki|Air terjun Triban]]Air Terjun Triban terletak di desa Ngepung. Jika berangkat dari Surabaya menuju Bromo lewat Madakaripura, desa Ngepung tidak akan dilewati. Ngepung hanya akan dilewati oleh kendaraan yang berasal dari terminal Bayuangga (Probolinggo).
<br style="clear:both;"/>
=== Bukit Bentar ===
[[Berkas:Bukit bentar.jpg|jmpl|250px|ki|Pemandangan pantai Bentar dari Bukit Bentar]] Bukit bentar terletak tepat diatas pantai bentar, dengan ketinggian sekitar 400 meter dari permukaan laut. Meski harus melalui jalan terjal pengunjung tetap antusias untuk datang ke puncak bukit ini. Dari atas bukit, pengunjung bisa melihat dari jauh pemandangan yang luar biasa, mulai dari jalan raya jalur Pantura menuju Bali, wisata pantai bentar hingga hamparan hutan mangrove.
Para pengunjung yang datang ke bukit ini selalu tidak melewatkan ritual berfoto selfi, mulai foto selfi berlatar belakang pantai bentar atau jalur pantura.
<br style="clear:both;"/>
=== Air terjun Umbulan ===
[[Berkas:Umbulan.jpeg|jmpl|250px|ki|Air terjun Umbulan]]Air Terjun Umbulan ini memilki view yang sangat indah dan cukup asli karena tempat ini masih belum banyak diketahui wisatawan. Tempat wisata ini sangat menarik untuk dikunjungi, apalagi bagi mereka yang menyukai wisata dengan genre petualangan. Hal itu dikarenakan untuk sampai pada tempat wisata tersebut, mengharuskan untuk melewati trek yang cukup sulit.
<br style="clear:both;"/>
=== Air terjun Watu Lawang ===
[[Berkas:Watulawang.jpeg|jmpl|250px|ki|Air terjun Watu Lawang]]Dinamakan Air Terjun Watu Lawang dikarenakan tempat wisata alam ini berada di antara kanan dan kiri tebing tinggi. Pada saat akan memasuki tempat ini kita akan menemukan semacam pintu masuk yang orang Jawa menyebutnya dengan “Lawang" sehingga masyarakat sekitar menamakannya "Watu Lawang”.
 
Destinasi wisata ini memang belum banyak diketahui keberadaannya oleh para wisatawan. Tempat wisata ini berlokasi di Desa Ngepung, Kecamatan Sukapura, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur.
<br style="clear:both;"/>
=== Bukit Kembang Pucaksari ===
[[Berkas:Bukitkembangpucaksari.jpg|jmpl|250px|ki|Bukit Kembang Pucaksari]]Bukit Kembang Probolinggo merupakan salah satu destinasi wisata baru terletak di Dusun Puncak, Desa Sapih, Kecamatan Lumbang Kabupaten Probolinggo. Sebuah tempat wisata berlokasi di kawasan wisata gunung Bromo yaitu tepatnya di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru dengan pemandangan yang sangat menawan.
<br style="clear:both;"/>
=== Danau Taman Hidup ===
[[Berkas:Danau taman hidup.jpg|jmpl|250px|ki|Danau Taman Hidup]]Danau Taman Hidup merupakan sebuah danau yang terletak di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur. Danau ini terletak di kawasan pegunungan, tepatnya berada di lembah gunung Argopuro.
 
Di tepian danau terdapat padang ilalang yang sangat luas. Ilalang inilah yang membuat danau terlihat cantik, sehingga sangat cocok untuk background foto. Selain diperbolehkan untuk mengambil gambar, wisatawan juga diperbolehkan untuk mengambil air di dalam danau melalui sebuah dermaga tua yang sedikit rusak.
<br style="clear:both;"/>
=== Pantai Bahak ===
[[Berkas:Bahak.jpg|jmpl|250px|ki|Pantai Bahak]]Rute untuk mencapai pantai ini cukup mudah. Dari arah Surabaya atau Banyuwangi, sesampainya di Kecamatan Tongas, Anda cukup bertanya RSUD Tongas. Lalu menyusuri jalan kecil ke arah utara. Anda juga harus melewati lintasan kereta api, dan MTS Negeri Tongas.
 
Jika naik kendaraan roda 4, anda harus berjalan kaki sekitar 500 meter menuju pantai karena mobil tidak bisa masuk area pantai. Jalan menuju pantai hanya bisa dilewati dengan motor. Tenang, Anda tidak akan dikenai tarif parkir.
<br style="clear:both;"/>
=== Pantai Tambaksari ===
[[Berkas:Pantai-tambaksari.jpeg|jmpl|250px|ki|Pantai Tambaksari]]Terletak di Kecamatan Pajarakan, Kabupaten Probolinggo. Tepatnya di sebelah utara jalan raya jalur pantura lintas Bali. Lokasinya sangat mudah dijangkau karena ada di jalur ramai, hanya sekitar 1 km dari jalan raya.
 
Suasana pantai ini terasa sangat berbeda dengan pantai pada umumnya. Pemandangan di sini punya khas tersendiri yaitu perpaduan 3 unsur dari pantai, hutan bakau, dan pemandangan banyaknya pohon bakau yang dibiarkan mati. Tapi justru perpaduan pohon-pohon mati itulah yang membuat daya tarik tersendiri dan berbeda dari pantai-pantai lain.
<br style="clear:both;"/>
 
Dan masih banyak lagi destinasi wisata lainnya.
== Pemekaran Daerah ==
=== Kota Kraksaan ===
Baris 443 ⟶ 369:
== Pranala luar ==
* [http://www.probolinggokab.go.id/ Situs resmi Kabupaten Probolinggo]
* [http://endless-probolinggo.com/ Situs resmi Parwisata Kabupaten Probolinggo]
* [http://www.probolinggo.org/ Komunitas Probolinggo]
* [http://bromofm923.probolinggokab.go.id Situs resmi LPPL Bromo FM 92,3 MHz]
Baris 453 ⟶ 378:
[[Kategori:Kabupaten di Indonesia|Probolinggo]]
[[Kategori:Kabupaten Probolinggo| ]]
[[Kategori:Tokoh dari Probolinggo]]