Lokomotif BB301: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Baris 85:
* Semua lokomotif menggunakan penomoran sesuai dengan amanat Peraturan Menteri Perhubungan RI No. KM 45 tahun 2010.
* Lokomotif BB 301 51-55 memiliki kaca di pintu samping kabin masinis seperti lokomotif [[BB304|BB 304]]
* Lokomotif BB 301 46-50 tidak dibuat dan dibuat sebagai "celah penomoran" antara kedua model lokomotif tersebut. Hal ini disebabkan karena BB301 46-50 sudah dimiliki oleh Indian Railways (IR).
* BB301 25 dan 26 dikhususkan untuk langsir kereta api ketel minyak dari Depo [[Pertamina]] [[Kota Madiun|Madiun]] ke [[stasiun Madiun]] atau sebaliknya. Lokomotif ini kini berlogo dan ''livery'' [[Perusahaan Jawatan Kereta Api|PJKA]] dari sebelumnya ''livery'' PT KA putih.<ref name="mka">Majalah KA Edisi September 2014</ref>
* BB 301 09, 11, 17, 24, dan 35 menggunakan ''livery'' terbaru PT KAI.