Osman I: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Afif Alfatih (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks otomatis (- dibawah, +di bawah)
Baris 4:
 
== Kehidupan Awal ==
[[Berkas:Osman I area map.PNG|thumb|left|300px|Area [[Kesultanan Utsmaniyah]] dibawahdi bawah kepemimpinan Osman I]]
Ertuĝrul, ayah Osman I memimpin [[suku Kayı]] yang berada di Barat [[Anatolia]]. Dia melarikan diri dari serangan [[Kekaisaran Mongol|Mongol]]. Ibu Osman I adalah Khaima. Dia berjanji setia kepada [[Sultan]] [[Kayqubad I]] dari [[Kesultanan Rum]] yang memberinya izin mendirikan [[emirat]] dan memperluas kerajaan jika dia mampu melakukannya dengan mengorbankan provinsi tetangga di [[Bizantium]].
 
Lokasi ini rupanya menguntungkan. Di barat, [[Kekaisaran Bizantium]] yang kaya itu melemah. Sementara di timur, pasukan muslim di bawah [[Dinasti Seljuk|Turki Seljuk]] kacau karena menghadapi agresi Mongol dalam pengepungan [[Baghdad]].
 
Pada tahun [[1281]], Osman menjadi kepala [[suku]] setelah ayahnya meninggal. Pada saat inilah, banyak para [[tentara]] bayaran berdatangan kepadanya yang dengan harapan dapat melemahkan [[Kerajaan]] ortodoks. Selain itu, populasi [[Turki]] dibawahdi bawah kepemimpinan Osman I secara terus-menerus diperkuat dengan banjir pengungsi yang melarikan diri dari Mongol. Dari jumlah tersebut, [[tentara Ghazi]] atau pejuang [[Islam]], pejuang perbatasan yang percaya bahwa mereka berjuang untuk ekspansi atau membela Islam. Dibawah kepemimpinan Osman yang kuat dan mampu, prajurit ini segera terbukti menjadi kekuatan yang tangguh, dan dasar-dasar kesultanan pun dapat dengan cepatnya bisa diletakkan.
 
== Referensi ==