Sun Zi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Poedupin85 (bicara | kontrib)
Menambahkan paragraf "Kehidupan Sun Zi"
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: penggantian teks otomatis (- karir +karier)
Baris 10:
Satu dari banyaknya cerita tentang Sun Tzu didapat dari Sima Qian. Sebelum mempekerjakan Sun Tzu, Raja Wu ingin menguji kemampuannya untuk melatih dengan memintanya melatih selir-selirnya yang berjumlah 180 orang untuk dijadikan tentara. Sun Tzu membagi mereka menjadi dua kelompok dan menunjuk dua selir kesayangan raja untuk memimpin masing-masing kelompok atau disebut jenderal. Saat Sun Tzu memerintahkan para selir menghadap ke kanan, mereka tertawa. Sebagai respon dari hal itu, Sun Tzu mengatakan bahwa para jenderal dalam hal ini bertanggung jawab untuk memastikan bahwa para tentara memahami perintah yang diberikan pada mereka. Kemudian, dia mengulangi perintah itu lagi dan sekali lagi para selir tertawa. Sun Tzu kemudian memerintahkan eksekusi terhadap dua selir favorit raja, meskipun raja melakukan protes. Dia menjelaskan bahwa jika para jenderal mengerti apa yang diperintahkan, tetapi tidak mematuhinya, hal itu adalah jelas kesalahan pemimpinnya. Sun Tzu juga mengatakan bahwa saat seorang jenderal ditunjuk, maka itu adalah tugasnya untuk melaksanakan misi yang telah diberikan, meskipun raja melakukan protes. Setelah kedua selir tersebut dibunuh, masing-masing kelompok digantikan pemimpin baru. Setelahnya, kedua kelompok itu melakukan setiap manuver yang diperintahkan dengan sempurna karena mereka sangat menyadari konsekuensi dari tindakan cerobah yang telah dilakukan.<ref>Bradford 2000, pp. 134–135.</ref>
 
Sima Qian menegaskan bahwa setelahnya Sun Tzu membuktikan bahwa teorinya bekerja sangan efektif dalam medan perang (contohnya dalam Perang Boju<ref>{{Cite web|url=http://www.liquisearch.com/battle_of_boju/beginning_of_the_wu-chu_war|title=Battle of Boju - Beginning of The Wu-Chu War {{!}} Beginning Wu-Chu War|website=www.liquisearch.com|access-date=2016-11-19}}</ref>). Sun Tzu memiliki karirkarier yang sukses di militer dan menulis The Art of War berdasarkan pengalaman dan keahliannya yang teruji. Bagaimanapun, dalam Zuozhuan, sebuah teks sejarah yang ada sebelum Records of Grand Historian, lebih memberikan penjelasan detail mengenai Perang Boju, namun tidak menyebutkan Sun Tzu sama sekali.<ref>Zuo Qiuming, "Duke Ding", Zuo Zhuan (in Chinese and English), XI, retrieved 30 November 2011.</ref>
 
== Sumber-sumber mengenai kehidupan Sun Zi ==