Brigi Rafini: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 20:
 
== Afiliasi politik ==
Brigi Rafini, sebagai administrator sipil, menteri dan pejabat, telah mewakili empat partai politik yang berbeda sejak 1980-an. Ia adalah anggota dari [[Gerakan Nasional Pengembangan Masyarakat]] (MNSD) ketika Niger menganut sistem [[negara satu-partai|satu partai]] (1989-1991), ia meninggalkan partai tersebut untuk bergabung dengan faksi sempalan yang menjadi [[Aliansi Niger untuk Demokrasi dan Kemajuan]] (ANDP) selama masa-masa demokratis Republik Ketiga (1993-1996), dan membantu membentuk [[Rassemblement pour la Démocratie et le Progrès]] (RDP-Jam'ah), partai yang berkuasa selama kepemimpinan presiden [[Ibrahim Baré Maïnassara]] (1996-1999). Ia menjabat sebagai [[anggota parlemen]] untuk RDP sebagai oposisi selama Republik Kelima (1999-2009). Ia dilaporkan secara resmi bergabung dengan [[Partai Niger untuk Demokrasi dan Sosialisme]] (PNDS), partai yang berkuasa sejak 2011.<ref name='apa201104'/><ref name='20110408nd'>[http://www.nigerdiaspora.info/politique/6840-les-4-premiers-decrets-de-la-7eme-republique-mahamadou-issoufou-signe-3-decrets-de-nomination-et-1-de-convocation-de-llassemblee-nationale Les 4 premiers décrets de la 7ème République : Mahamadou Issoufou signe 3 décrets de nomination et 1 de convocation de l'Assemblée nationale] {{webarchive |url=https://web.archive.org/web/20111007093828/http://www.nigerdiaspora.info/politique/6840-les-4-premiers-decrets-de-la-7eme-republique-mahamadou-issoufou-signe-3-decrets-de-nomination-et-1-de-convocation-de-llassemblee-nationale |date=October 7, 2011 }}. Mahamadou Diallo, Niger Diaspora. 2011-04-08.</ref>
 
== Perdana Menteri ==