Lembah Baliem: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Yali man Baliem Valley Papua.jpg|thumb|right|Suku Yali di Lembah Baliem]]
 
'''Lembah Baliem''' merupakan lembah di pegunungan Jayawijaya. Lembah Baliem berada di ketinggian 1600 meter dari permukaan laut yang dikelilingi pegunungan dengan pemandangannya yang indah dan masih alami. Suhu bisa mencapai 10-15 derajat celcius pada waktu malam.
 
Lembah ini dikenal juga sebagai ''grand baliem valley'' merupakan tempat tinggal suku Dani yang terletak di Desa Wosilimo, 27 km dari [[Wamena]], [[Papua]]. Selain [[Suku Dani]] beberapa suku lainnya hidup bertetangga di lembah ini yakni [[Suku Yali]] dan [[suku Lani]].