Unsur transuranium: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 3:
Semua unsur dengan nomor atom lebih besar dari 92 kecuali [[plutonium]] dan [[neptunium]] tidak ada yang ditemukan secara alami di bumi. Kesemua unsur tersebut merupakan [[radioaktivitas|radioaktif]] dengan [[waktu paruh]] lebih pendek dari umur bumi, sehingga [[atom]]-atom dari unsur-unsur ini jika pernah ada di Bumi telah lama meluruh.
 
Unsur-unsur transuranium yang ditemukan di bumi sekarang ini merupakan hasil sintesis melalui [[reaktor nuklir]] atau [[pemercepat partikel]].
 
== Daftar unsur transuranium ==