Kadipaten Limburg: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 62:
Semenjak tahun 1020, Istana Limburg menjadi kediaman [[Adipati Limburg|Count Limburg]], yang mengambil gelar "Adipati [[Lorraine Hilir]]" pada tahun 1100. Ketiadaan penerus pada tahun 1283 menyebabkan [[Perang Penerus Limburg]]. Setelah perang tersebut selesai, Limburg tergabung dalam [[uni personal]] dengan [[Kadipaten Brabant]]. Keduanya nantinya tergabung menjadi salah satu dari [[Tujuh Belas Provinsi]] [[Belanda Burgundia]]. Wilayah kadipaten ini masih tetap utuh bahkan saat Belanda Selatan dikuasai oleh [[Habsburg]] setelah [[Perang Delapan Puluh Tahun]] dan [[Perang Penerus Spanyol]]. Namun, setelah kegagalan [[Revolusi Brabant]] pada tahun 1789, sejarah kadipaten ini berakhir akibat pendudukan tentara [[Republik Perancis Pertama|Republik Perancis]] pada tahun 1793.
 
Kadipaten ini merupakan kadipaten yang multilingual; dialek Belanda, Perancis, dan Jerman dituturkan di wilayah Limburg, baik saat ini maupun pada abad pertengahan.
 
== Pranala luar ==