Stasiun Krenceng: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan aplikasi seluler
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 13:
|layout={{:Stasiun Krenceng/layout}}
}}
'''Stasiun Krenceng''' ('''KEN''') merupakan stasiun kereta api yang terletak di [[Ciwandan, Cilegon|Ciwandan]], [[Cilegon]], [[Banten]]. Dahulu stasiun ini merupakan persimpangan menuju [[Anyer]] lalu jalur ini ditutup pada tanggal [[20 Desember]] [[1993]] dan hanya digunakan hanya untuk Kereta api Babarandek (batu bara rangkaian pendek) tujuan [[Stasiun Bekasi|Bekasi]] dari [[Stasiun Cigading|Cigading]].
 
== Kereta Api ==
* [[Kereta api Banten Ekspres|Banten Ekspres]] ke [[Stasiun Jakarta Kota|Jakarta Kota]] jam 06.13 dan ke [[Stasiun Merak|Merak]] jam 17.30
* [[Kereta api Patas Merak|Patas Merak]] ke [[Stasiun Tanahabang|Tanahabang]] jam 14.28 dan ke [[Stasiun Merak|Merak]] jam 11.33