Formula Satu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 96:
Tim Formula Satu membangun sendiri kendaraan yang dipakai untuk berkompetisi. Istilah "konstruktor" dapat diartikan sebagai tim-tim tersebut. Persyaratan inilah yang membedakan olahraga ini dengan seri-seri balapan lain seperti [[Indy Racing League]], [[Champ Car]], dan [[NASCAR]], yang memperbolehkan mereka untuk membeli kendaraan, dan seri-seri seperti [[GP2 Series|GP2]], yang mengharuskan satu jenis kendaraan untuk semua tim. Pada tahun-tahun pertama, tim-tim Formula Satu juga membuat sendiri mesin yang dipakai. Sekarang ini hal tersebut semakin jarang terjadi dikarenakan keterlibatan pabrikan-pabrikan mobil utama seperti [[BMW]], [[DaimlerChrysler]], [[Renault]], [[Toyota]], dan [[Honda]].
 
Keterlibatan awal pabrikan mobil datang dalam istilah "tim pabrikan" seperti [[Alfa Romeo]], [[Ferrari]] ([[FIAT]]) dan [[Renault]]. Perusahaan seperti [[Coventry Climax|Climax]], [[Repco]], [[Cosworth]], [[Brian Hart Ltd.|Hart]], [[Judd (mesin)|Judd]] dan [[Supertec]], yang tidak memiliki
hubungan dengan tim manapun seringkali menjual mesin ke tim-tim yang tidak mampu untuk membuatnya.