Ngenest: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Membatalkan 1 suntingan oleh 139.193.255.43 (bicara) ke revisi terakhir oleh 101.255.24.166. (TW)
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 21:
Film '''''NGENEST''''' adalah sebuah film komedi yang tayang di Bioskop Indonesia pada 31 Desember 2015. Film NGENEST - "Kadang Hidup perlu Ditertawakan" merupakan hasil adaptasi dari Trilogi Novel yang berjudul sama NGENEST - Ngetawain Hidup Ala Ernest Prakasa 1, 2, dan 3 karya [[Ernest Prakasa]] produksi [[Starvision Plus]].
 
=== Sinopsis ===
 
NGENEST menceritakan tentang Ernest Prakasa (Sky Tierra Solana - [[Kevin Anggara]] - [[Ernest Prakasa]]), seorang pria keturunan Cina yang merasakan beratnya terlahir sebagai minoritas yang selalu dibully oleh teman-teman sekolahnya sejak dia masih SD. Menjadi korban bully membuatnya bertekad bahwa keturunannya kelak tidak boleh mengalami nasib yang sama. Untuk itu, ia berikrar untuk menikahi perempuan pribumi, dengan harapan agar anaknya kelak tidak mengalami kemalangan yang ia alami. Berhasilkan Ernest mendapatkan calon istri idaman dan memutus mata rantai diskriminasi yang ia alami?
Baris 37:
Akhirnya Patrick menemukan Ernest di sana, dan menyadarkan Ernest untuk segera ke rumah sakit. Dengan terbirit-birit, Ernest berangkat ke Rumah Sakit dan menemani Meira melahirkan. Meira pun melahirkan seorang bayi perempuan bermata sipit. Meski anaknya tampak sangat Cina seperti ayahnya, tetapi Ernest sangat bahagia. Kehadiran anaknya telah memberinya begitu banyak kehangatan yang membawa keberanian untuk menghadapi hidup, apa pun tantangannya.
 
=== Peran ===
 
{| class="wikitable"