Galvanoplastik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dennis Vicarth (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{Orphan|date=April 2016}}
 
[[FileBerkas:PCB copper layer electroplating machine.jpg|thumb|Mesin Copper electroplating untuk layering [[Papan sirkuit cetak|PCB]]]]
'''Galvanoplastik''' adalah suatu prosede atau cara pembuatan reproduksi ([[patung|patung-patung]], sel-sel) dengan mengendapkan suatu larutan [[logam]] di atas sebuah cetakan tertentu, dengan menggunakan arus [[listrik]].<ref name="q">{{cite book|last= Van Hoeve|first=|authorlink=|coauthors=Hassan Shadily|title= Ensiklopedia Indonesia|year=|publisher= Ichtiar Baru|}}</ref> Cetakan tersebut dibuat dari [[karet]],[[lilin]], [[stearin]], batu [[gips]], [[lem]] atau suatu campuran [[logam]] yang mudah dilebur; selanjutnya cetakan tersebut dibubuhi selapis [[grafit]] penghantar.<ref name="q" /> Cetakan yang digunakan biasanya terbuat dari [[lilin]] dan "''electrotyping''" dapat juga membuat sebuah duplikat dari ukiran kayu,dan pahatan kayu.<ref name="w" />
 
Proses pengaliran arus listrik atau yang dikenal dengan "electrotyping", pertama kali digagas oleh M.H. Von Jacobi, seorang [[Jerman]] yang bekerja di [[St. Petersburg]], [[Rusia]].<ref name="w">{{cite web |author=|title=Electrotyping|url=http://www.britannica.com/EBchecked/topic/184073/electrotyping| }}</ref> Tetapi, kebanyakan penulis berkebangsaan [[Inggris]] mengakui bahwa [[Thomas Spencer]] dan [[C.J. Jordan]] adalah penemu pertama proses “''electrotypyping''”.<ref name="w" /> Sedangkan [[Amerika]] [[klaim|mengklaim]] telah membuat penemuan yang sama.<ref name="w" />
 
== Referensi ==
{{reflist}}
{{Fisika-stub}}
{{Teknik-stub}}
 
[[Kategori:Teknik]]
[[Kategori:Fisika]]
[[Kategori:Penemuan]]
 
 
{{Fisika-stub}}
{{Teknik-stub}}