Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Doni manuar2 (bicara | kontrib)
Saya hapus sumber yang tidak ada bukti, hanya asumsi
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- tapi + tetapi)
Baris 15:
Buku pertamanya, [[al-Jabar]], adalah buku pertama yang membahas solusi sistematik dari linear dan [[notasi]] [[kuadrat]]. Sehingga ia disebut sebagai [[Bapak Aljabar]]. Al-Khwārizmī juga berperan penting dalam memperkenalkan angka Arab melalui karya ''Kitāb al-Jam’a wa-l-tafrīq bi-ḥisāb al-Hind'' yang kelak diadopsi sebagai angka standar yang dipakai di berbagai bahasa serta kemudian diperkenalkan sebagai Sistem Penomoran Posisi [[Desimal]] di dunia Barat pada [[abad ke 12]]. Ia merevisi dan menyesuaikan Geografi [[Ptolemeus]] sebaik mengerjakan tulisan-tulisan tentang astronomi dan astrologi.
 
Kontribusinya tak hanya berdampak besar pada matematika, tapitetapi juga dalam kebahasaan. Kata "[[aljabar]]" berasal dari kata '''''al-Jabr''''', satu dari dua operasi dalam matematika untuk menyelesaikan notasi kuadrat, yang tercantum dalam bukunya. Kata algorisme dan [[algoritma]] diambil dari kata ''algorismi'', Latinisasi dari namanya. Namanya juga di serap dalam [[bahasa Spanyol]], ''guarismo'', dan dalam [[bahasa Portugis]], ''algarismo'' bermakna [[digit]].
 
== Biografi ==
Baris 52:
 
=== Buku 2: Dixit algorizmi ===
Buku lain dari al-Khawārizmī adalah tentang [[aritmetika]], yang bertahan dalam [[Bahasa Latin]], tapitetapi hilang dari [[Bahasa Arab]] yang aslinya. Translasi dilakukan pada [[abad ke-12]] oleh [[Adelard of Bath]], yang juga menerjemahkan tabel astronomi pada [[1126]].
 
Pada manuskrip Latin,biasanya tak bernama,tetapi umumnya dimulai dengan kata: '''Dixit algorizmi''' ("Seperti kata al-Khawārizmī"), atau Algoritmi de numero Indorum ("al-Kahwārizmī pada angka kesenian Hindu"), sebuah nama baru di berikan pada hasil kerjanya oleh [[Baldassarre Boncompagni]] pada [[1857]]. Kitab aslinya mungkin bernama '''Kitāb al-Jam’a wa-l-tafrīq bi-ḥisāb al-Hind''' ("''Buku Penjumlahan dan Pengurangan berdasarkan Kalkulasi Hindu''").
Baris 71:
Buku '''Zīj al-sindhind''' ([[Bahasa Arab|Arab]]: زيج "''tabel astronomi''”) adalah karya yang terdiri dari 37 simbol pada kalkulasi kalender [[astronomi]] dan 116 tabel dengan kalenderial, astronomial dan data astrologial sebaik data yang diakui sekarang.
 
Versi aslinya dalam [[Bahasa Arab]] (ditulis [[820]]) hilang, tapitetapi versi lain oleh astronomor [[Spanyol]] [[Maslama al-Majrīṭī]] ([[1000]]) tetap bertahan dalam bahasa Latin, yang diterjemahkan oleh Adelard of Bath ([[26 Januari]] [[1126]]). Empat manuskrip lainnya dalam bahasa Latin tetap ada di Bibliothèque publique (Chartres), the Bibliothèque Mazarine ([[Paris]]), the Bibliotheca Nacional (Madrid) dan the Bodleian Library ([[Oxford]]).
 
=== Buku 5: Kalender Yahudi ===
Baris 81:
Dua karya berisi tentang pagi (''Ma’rifat sa’at al-mashriq fī kull balad'') dan determinasi [[azimut]] dari tinggi (''Ma’rifat al-samt min qibal al-irtifā’'').
 
Dia juga menulis 2 buku tentang penggunaan dan perakitan astrolab. Ibnu al-Nadim dalam Kitab al-Fihrist (sebuah indeks dari bahasa Arab) juga menyebutkan Kitāb ar-Ruḵāma(t) (buku sundial) dan Kitab al-Tarikh (buku sejarah) tapitetapi 2 yang terakhir disebut telah hilang.
 
== Lihat pula ==