Air Canada: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Farras (bicara | kontrib)
k re-categorisation using AWB
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- tapi + tetapi)
Baris 44:
Sebenarnya berkantor pusat di [[Winnipeg, Manitoba|Winnipeg]], yang juga menjadi tempat situs perawatan nasional, pemerintah federal memindahkan kantor ke Montreal tahun 1949; basis perawatan ini juga dipindahkan ke timur. Dengan pembangunan [[ReserVec]] tahun 1953, Air Canada menjadi maskapai pertama di dunia yang menggunakan [[sistem reservasi komputer]] dengan terminal khusus.
 
Tahun 1964, TCA telah tumbuh menjadi maskapai nasional Kanada, dan tahun 1964 [[Jean Chrétien]] mengajukan [[undang-undang anggota pribadi]] untuk mengubah nama maskapai dari Trans-Canada Airlines menjadi Air Canada. UU ini gagal, tapitetapi diajukan kembali dan disahkan, dengan pengubahan nama tanggal [[1 Januari]] [[1965]].<ref name="CBC timeline"/> Pada [[1970-an]], dengan pembentukan kembali di CNR, Air Canada menjadi [[perusahaan kerajaan]] independen.
 
=== Tahun 1980-an dan 1990-an ===
Baris 61:
Bulan Januari 2001, Air Canada mengambil alih maskapai kedua terbesar di Kanada, [[Canadian Airlines]], menggabungkan penerbangannya. Sebagai hasilnya, Air Canada menjadi maskapai komersial terbesar ke-12 di dunia.
[[Berkas:Air Canada 777.jpg|thumb|left|Warna Air Canada sekarang pada Boeing 777-300ER mendarat di [[Bandar Udara Internasional Montréal-Pierre Elliott Trudeau]].]]
Tanggal [[1 April]] [[2003]], Air Canada tercatat menerima perlindungan [[kebangkrutan]]; keluar dari perlindungan ini pada [[30 September]] [[2004]], 18 bulan kemudian. Selama periode perlindungan kebangkrutan, perusahaan ini menjadi subyek dua tawaran saingan dari [[Cerberus Capital Management]] dan [[Victor Li]]. Tawaran Cerberus mengangkat bekas Perdana Menteri [[Brian Mulroney]] sebagai pimpinan, direkrut oleh pimpinan dewan penasehat internasional Cerberus, [[Dan Quayle]]. Cerberus ditolak karena pernah mengubah perjanjian pendiun karyawan, hal ini ditentang oleh [[CAW]]. Pertama, Air Canada memilih ''Trinity Time Investments'' [[Victor Li]], yang awalnya meminta veto dewan dan kepemimpinan dengan imbalan berinvestasi $650 juta di maskapai ini. Li, yang memegang dua kewarganegaraan dari Kanada dan Hong Kong, kemudian meminta perubahan pada rencana pensiun (yang tidak masuk dalam tawaran pengambilan alih asli), tapitetapi sejak perusahaan ini menolak pengambilan alih, tawaran ini ditolak. Akhirnya, [[Deutsche Bank]] meluncurkan paket keuangan senilai $850 juta dolar bagi Air Canada, bila dapat memotong $200 juta dalam pemotongan pengeluaran tahunan sebagai tambahan bagi $1.1 miliar yang disetujui tahun 2003. Diterima setelah perbincangan antara CEO [[Robert Milton]] dan pimpinan CAW [[Buzz Hargrove]] menerima konsesi yang melanjutkan tawaran ini.<ref>[http://web.archive.org/web/20070328144945/http://www.cbc.ca/money/story/2004/05/14/aircan_040514.html Air Canada faces deadline on Deutsche Bank deal<!-- Bot generated title -->]</ref><ref>[http://web.archive.org/web/20040426014205/http://www.cbc.ca/news/background/aircanada/timeline.html CBC News Indepth: Air Canada<!-- Bot generated title -->]</ref><ref>[http://www.thecanadianencyclopedia.com/index.cfm?PgNm=TCE&Params=A1SEC815762 Air Canada<!-- Bot generated title -->]</ref>
 
[[ACE Aviation Holdings]] adalah perusahaan induk baru yang membentuk kembali Air Canada.
Baris 388:
[[Berkas:Air Canada AirbusA340 Kitchen.jpg|thumb|right|Dapur [[Airbus A340]]-300]]
 
Air Canada menawarkan berbagai makanan pada rute antarbenua, tergantung kelas kursi, kota tujuan dan jarak tempuh penerbangan. Mereka tidak menawarkan makanan pada kebanyakan penerbangan Kanada dan AS, tapitetapi memberikan makanan panas dan ringan pada penerbangan lebih dari lima jam. Pilihan makanan dingin diberikan untuk dibeli, dibayar dalam [[dolar AS]] atau [[dolar Kanada|Kanada]]. Minuman seperti kopi, teh, jus dan minuman ringan diberi gratis pada penerbangan domestik/AS, tapitetapi penumpang diminta membayar untuk alkohol.
 
=== Hiburan ===
Baris 440:
Air Canada Cargo Limited Partnership memberikan penerbangan kargo pada penerbangan domestik dan lintas perbatasan, menggunakan kapasitas kargo pesawat Air Canada Jazz pada rute domestik dan lintas perbatasan. Air Canada menawarkan penerbangan kargo pada penerbangan penumpang internasionalnya dan juga menggunakan pesawat kargo sewaan untuk rute Kanada – Eropa dan Kanada – Asia (subsidiari Air Canada).
 
Pada masa lalu, Air Canada Cargo mengoperasikan armada kargo DC-8 dan sekarang pesawat kargo MD-11 [[World Airways]] dari Toronto (YYZ), Kanada ke Frankfurt (FRA), Jerman, Pembelian 2 Boeing 777-200F dalam persetujuan tapitetapi pesanan ini dibatalkan.
 
=== Air Canada Ground Handling Services ===
* ACGHS menyediakan layanan penanganan darat bagi Air Canada, Jazz dan sejumlah maskapai lainnya di basis Kanada dan AS, tapitetapi dengan fokus utama pada basis Kanada. Layanan meliputi penanganan penumpang "di atas dan bawah sayap" dan bagasi dan layanan seperti pencairan es, bantuan darat dan perlengkapan (subsidiari Air Canada).
 
=== Jazz Air LP ===
Baris 495:
[[Berkas:Air Canada Tango logo.svg|150px|right]]
 
* Tahun 2001, Air Canada meluncurkan [[Air Canada Tango]], yang menawarkan penerbangan [[tanpa pajak]] adn bertarif rendah antara kota besar seperti [[Toronto]], [[Vancouver]], [[Montreal]] juga menuju beberapa kota-kota liburan seperti [[Fort Lauderdale, Florida|Fort Lauderdale]]. Pesawat Tango dicat dengan desain Air Canada tapitetapi dalam warna [[ungu]]. Dipercayai bahwa Tango menjadi kendaraan Air Canada untuk bersaing dengan maskapai bertarif rendah [[Canada 3000]] dan [[WestJet]]. Penerbangan [[Air Canada Tango|Tango]] dihentikan tahun 2004. Air Canada sekarang menamai kelas bertarif rendahnya "Tango" (Tango dan Tango Plus), membayar untuk percobaan bertarif rendah.
* Tahun 2002, Air Canada meluncurkan [[Zip (maskapai)|Zip]], sebuah [[maskapai penerbangan bertarif rendah]] untuk bersaing langsung dengan WestJet pada rute di Kanada Barat. [[Zip (maskapai)|Zip]] beroperasi sebagai maskapai terpisah dengan stafnya dan [[pesawat terbang|pesawat]] bercat terang. Maskapai ini juga ditutup tahun 2004.