Sachsenring: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{Motorsport venue
| Name = Sachsenring
| Image = [[ImageBerkas:Sachsenring (Schaltung).svg|250px]]
| Location = [[Saxony]], [[Germany]]
| Events = '''[[Fédération Internationale de Motocyclisme|FIM]] [[Grand Prix motorcycle racing|MotoGP]]
Baris 18:
Sirkuit '''Sachsenring''' adalah sirkuit balap yang terletak di Hohenstein-Ernstthal, dekat Chemnitz di [[Saxony]], [[Jerman]]. Sirkuit ini diguakan untuk kejuaraan [[MotoGP]] seri Jerman.
 
== Sejarah ==
Balapan digelar untuk pertama kali pada 26 Mei 1927 di jalan umum sepanjang 8.7 km, menyusuri wilayah pedesaan dari Hohenstein-Ernstthal itu sendiri yang kala itu sering disebut "Sachsenring".
Grand Prix sepeda motor seri [[Jerman Timur]] digelar dari tahun 1962 hingga 1971. Lap tercepat diraih oleh juara dunia 15 kali, [[Giacomo Agostini]] mengendarai [[MV Agusta]] dengan kecepatan rata-rata 180 km/jam. Setelah Dieter Braun yang berasal dari [[Jerman Barat]] menang dan dinyanyikan lagu kebangsaan Jerman Barat, peserta balap dibatasi hanya untuk pembalap dari [[Eropa Timur]] karena alasan politik.