Lapis legit: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gunkarta (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Gunkarta (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 17:
'''Lapis legit''' atau '''spekkoek''' adalah sejenis [[kue]] yang terbuat dari adonan [[tepung]] dan [[telur]]. Umumnya, spekkoek berwarna [[kuning]] dan [[coklat]]. Kue berbahan tepung terigu, kuning telur, gula, dan mentega atau margarin ini memiliki lapisan-lapisan dan bercita rasa manis, bertekstur agak lembut namun kokoh dan lembab ini populer di Indonesia dan Belanda. Lapis legit dapat dihias dan dihidangkan sebagai kue tart untuk acara-acara tertentu.
 
Spekkoek di Indonesia biasa disebut '''spekuk''', atau dikenal juga sebagai '''lapis legit''', merupakan resep kue Indonesia-Belanda. Kue ini berkembang selama masa [[Hindia Belanda|kolonial Belanda di Indonesia]] dan merupakan kue yang terinspirasi dari kue Belanda dengan menggunakan bahan lokal asli Indonesia. Kue lapis legit dibuat dari berbagai macam [[rempah-rempah]] yang memang sangat disukai oleh orang Eropa di antaranya [[cardamomkapulaga]], [[kayu manis]], [[cengkih]], [[adas manis]] sehingga rasanya sangat khas kaya akan aroma rempah.
 
{{resep|Lapis legit}}