Baptisme: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Carriearchdale (bicara | kontrib)
k WPCleaner v1.33 - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Spasi dalam kategori)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
 
 
 
'''Baptisme''' adalah aliran Kristen yang hanya mengakui Pembaptisan orang yang telah mampu mengakui imam mereka akan Yesus Kristus secara pribadi.<ref name="a"> {{cite book|author=Adolf Heuken, SJ|title=Ensiklopedi Gereja Jilid I|publisher=Cipta Loka Caraka|place=Jakarta|year=2004|page=180}}</ref> Maka pembaptisan kanak-kanak ditolak. Umat Baptis bercorak evangelikal atau menekankan ikatan pribadi dengan Kristus dan pengalaman rahmatNya serta kehidupan sebagai murid Yesus. Kitab Suci menjadi pedoman utama atau pegangan iman, maka tidak perlu lagi adanya syahadat dan dogma. Sakramen hanya dianggap sebagai lambang saja dan tradisi serta ritus kurang dihargai. Baptisme berpegang pada moral ketat dan mengutamakan karya amal serta penginjilan.
 
== Sejarah ==
Baptisme lahir di Inggris abad ke-17 tetapi baru berkembang subur di Amerika Serikat sejak permulaan abad ke-19. Sebagian besar orang kulit hitam masuk Gereja Baptis atau Metodis. General Baptists percaya bahwa semua orang dipanggil Tuhan untuk diselamatkan. Sedangkan Particular Baptists menerima ajaran tetntang predestinasi. Beraneka aliran dan umat Baptis membentuk Baptist World Alliance yang mewakili 35 juta orang, 28 juta di antaranya di Amerika Serikat
 
== Rujukan ==
{{reflist}}