Bahasa daerah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
BeeyanBot (bicara | kontrib)
k →‎Hubungannya dengan bahasa resmi negara: ejaan, replaced: propinsi → provinsi
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 7:
* Bahasa-bahasa yang berbeda dari bahasa resmi (atau bahasa-bahasa resmi) dari negara tersebut''
 
== Hubungannya dengan bahasa resmi negara ==
{{terjemah-Inggris}}
Sebagian bahasa daerah memiliki persamaan yang besar dengan bahasa resmi negara asalnya. Contohnya:
* [[Bahasa Frisia]], yang merupakan bahasa daerah di [[Belanda]] dan [[Jerman]], tergolong sebagai [[Rumpun bahasa Jermanik|bahasa Jermanik]].
* [[Bahasa Gutnish]], bahasa daerah di [[Pulau Gotland|Gotland]], berhubungan dengan [[bahasa Swedia]].
* [[Bahasa Westrobothnia]], di [[Västerbotten|Westrobothnia]] yang dikenal juga sebagai Västerbotten, istilah Inggrisnya "West Bothnia", atau Bothnia Barat, di [[Swedia]].
* [[Bahasa Tionghoa lisan|Bahasa-bahasa Suku Cina Han]], yang tergolong sama dengan [[bahasa Mandarin]]. Di [[Tiongkok Daratan]], beberapa bahasa daerah ini dan juga beberapa bahasa kaum minoritas pula, seperti bahasa Amdo Tibet, telah ditetapkan sebagai bahasa resmi provinsi.
** [[Bahasa Wu]], di [[Shanghai]], [[Jiangsu]] selatan, [[Zhejiang]], dan [[Jiangxi]] timur.
** [[Bahasa Kanton]], di [[Guangdong]], di sebagian tempat di [[Guangxi]], [[Hainan]], [[Hong Kong]], dan [[Macau]].
** [[Bahasa Hakka]], di sebagian tempat di [[Guangdong]], [[Jiangxi]], [[Fujian]], dan [[Taiwan]].
** [[Bahasa Min]], di [[Fujian]], [[Taiwan]], [[Guangdong]] timur, dan [[Hainan]].
** [[Bahasa Xiang]], di [[Hunan]].
** [[Bahasa Gan]], di [[Jiangxi]].
* [[Bahasa Kasubia]], di [[Polandia]].
* [[Bahasa Limburg]], yang merupakan bahasa daerah di [[Jerman]], [[Belanda]], dan [[Belgia]], terdapat sekitar satu juta penutur, dan sangat terkait dengan [[bahasa Luksemburg]], [[bahasa Rhineland]], dan [[bahasa Ripuarii]].
* [[Bahasa Jerman Rendah]], yang juga dikenal sebagai bahasa Saxon Rendah, diakui resmi sebagai bahasa daerah di Jerman dan di Belanda, turunan langsung dari [[bahasa Saxon Lama]]. Kedua-dua bahasa ini kadang kala dianggap (contohnya, Wikipedia nds dan nds-nl) terpisah karena adanya perbatasan Belanda-Jerman dan pengaruh Belanda di Barat dan pengaruh Jerman di Timur. Dekat dengan [[bahasa Frisia]], lebih ada perbedaan dengan [[bahasa Jerman]].
* [[Dialek-Dialek Skots Ulster|Bahasa Skots]], di [[Skotlandia]] dan [[Pulau Irlandia|Irlandia]], tergolong sama sebagai [[Rumpun bahasa Jermanik Barat|bahasa Jermanik Barat]] seperti [[bahasa Inggris]].
* Bahasa-bahasa daerah di [[Spanyol]] dan [[Portugis]]:
** [[Bahasa Aran]], [[bahasa Katala]], [[bahasa Galisia]], semuanya bahasa resmi di tempat penuturnya, bersama resmi dengan [[Bahasa Spanyol|bahasa Kastilia]] (bahasa Spanyol), bahasa resminya [[Spanyol|Kerajaan Spanyol]].
** [[Bahasa Asturia]] dan [[bahasa Llion]], diakui resmi (namun tanpa ketetapan hukum) di [[Asturias]] dan [[Castilla y León]], di [[Spanyol]], sementara [[bahasa Miranda]] setara resmi dengan [[bahasa Portugis]] di [[Miranda do Douro]], di [[Portugis]]. Ketiga-tiga bahasa ini tergolong dalam [[rumpun bahasa Astur-Llion]], yang dekat baik dengan [[Bahasa Spanyol|bahasa Kastilia]] (bahasa Spanyol) dan juga [[bahasa Galisia]], dan sementara bahasa Galisia ini dekat dengan [[bahasa Portugis]].
 
== Bahasa Daerah di Indonesia ==
Baris 170:
# Tanda alfabet: ‘.
 
== Lihat pula ==
* [[Bahasa nasional]]
* [[Bahasa resmi]]
* [[Daftar bahasa di Indonesia]]
 
{{Bahasa daerah di Indonesia}}