Mehmood Ali: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q355748
k Bot: Penggantian teks otomatis (-karir +karier); perubahan kosmetika
Baris 13:
| website =
}}
'''Mehmood Ali''' (29 September 1932 – 23 Juli 2004), yang lebih dikenal dengan kependekannya '''Mehmood''', adalah seorang aktor, penyanyi, sutradara dan produser India yang paling dikenal karena memainkan peran-peran komedi dalam film-film [[Hindi]]. Pada masa karirnyakariernya yang berlangsung selama lebih dari empat dekade, ia berkarya dalam lebih dari 300 film Hindi.
 
== Kehidupan awal ==
Mehmood adalah salah satu dari delapan bersaudara lahir dari Latifunnisa dan aktor sekaligus penari film dan panggung [[Mumtaz Ali]], yang merupakan bintang besar pada perfilman 40'an dan 50'an, di [[Mumbai]], India.<ref name="Daily Times 24 July 2004">{{Cite web |url= http://www.dailytimes.com.pk/default.asp?page=story_24-7-2004_pg7_5 |title= Indian comedian Mehmood dead |accessdate=2 Januari 2009 |last= |first= |author2= |date= 24 Juli 2004|work= [[Daily Times (Pakistan)|Daily Times]]}}</ref> Mehmood memiliki seorang kakak perempuan dan enam adik. Saudarinya, [[Minoo Mumtaz]], juga merupakan penari dan aktris karakter sukses dalam film-film Bollywood. Saudara bungsunya, [[Anwar Ali (aktor)|Anwar Ali]] juga merupakan seorang aktor dan produser film-film seperti [[Khud-daar]] dan [[Kaash]].
== Lihat pula ==
Baris 34:
* Zaveri, Hanif. ''Mehmood, a Man of Many Moods'', Popular Prakashan, 2005. ISBN 81-7991-213-2
 
== Pranala luar ==
* {{IMDb name|0576454}}