Surah Al-Qamar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
revise
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k cosmetic changes, replaced: diantara → di antara
Baris 21:
# Sebelum mereka, kaum Nuh telah memberontak, mereka memberontak terhadap hamba Kami dan mereka mengatakan: "Dasar gila!" dan ia dikucilkan kemudian ia mengadu kepada Tuhannya: "sungguh aku ini seorang yang direndahkan, kiranya Engkau menolong aku"  maka Kami singkapkan gerbang-gerbang langit dengan air yang deras dan Kami jadikan bumi mengalirkan mata air-mata air, maka perairan itu bergabung untuk suatu Ketetapan yang mutlak  <br>dan Kami angkut ia di suatu benda yang tersusun dari papan-papan kayu serta serat-serat tumbuhan, yang berlayar dalam pengawasan Kami sebagai bentuk pertolongan untuk seorang yang disangkal <br>dan sungguh telah Kami jadikan yang demikian sebagai suatu pesan maka adakah yang menerima himbauan?  maka betapa dahsyat HantamanKu dan AncamanKu dan sungguh telah Kami permudah Al-Quran sebagai pelajaran maka adakah yang menerima himbauan?  (Ayat:9-17)
# 'Aad pun memberontak maka betapa dahsyat HantamanKu dan AncamanKu, sungguh Kami telah menimpakan angin yang memporak-porandakan pada suatu hari yang mengenaskan,  yang menumpas banyak manusia seakan-akan pokok-pokok kurma yang bertumbangan maka betapa dahsyat HantamanKu dan AncamanKu, <br>dan sungguh telah Kami permudah Al-Quran sebagai pelajaran maka adakah yang menerima himbauan?  (Ayat:18-22)
# Tsamud pun memberontak terhadap berbagai ancaman maka mereka mengatakan: "Benarkah kita harus menuruti seorang manusia yang termasuk golongan kita sendiri? sungguh, kita bisa berada dalam kesesatan dan kesintingan; apakah Pengajaran itu disampaikan kepada orang semacam itu dari tengah-tengah kita? bukan demikian, ia merupakan seorang pendusta yang keterlaluan."  kelak mereka akan mengetahui siapakah yang termasuk pendusta yang keterlaluan.  <br>sungguh telah Kami hadirkan seekor unta betina sebagai ujian untuk mereka maka nantikan dan bersabarlah dan beritahukan kepada orang-orang bahwa air itu dipergilirkan diantaradi antara mereka; tiap-tiap giliran meminum dipersediakan; akan tetapi mereka memanggil kawan-kawan mereka supaya menangkap dan membunuh yang demikian maka betapa dahsyat HantamanKu dan AncamanKu; <br>sungguh Kami timpakan satu gemuruh kepada mereka, maka mereka menyerupai rerumputan layu untuk pakan ternak <br>dan sungguh telah Kami permudah Al-Quran sebagai pelajaran maka adakah yang menerima himbauan? (Ayat:23-32)
# Kaum Luth pun telah memberontak terhadap ancaman lalu Kami timpakan hujan batu kepada orang-orang itu terkecuali keluarga Luth, Kami luputkan mereka sebelum matahari terbit; sebagai anugerah dari Kami demikianlah Kami mengupahi orang-orang yang bersyukur dan sungguh ia telah memperingatkan mereka tentang Penghukuman Kami maka mereka mempermainkan ancaman itu <br>bahkan mereka telah mendesak ia tentang para tamunya, lalu Kami butakan mata mereka maka rasakan HantamanKu dan AncamanKu  <br>dan pada keesokan hari mereka dilanda malapetaka yang membinasakan maka rasakan HantamanKu dan AncamanKu  <br>dan sungguh Kami permudah Al-Quran sebagai pelajaran, maka adakah yang menerima himbauan?  (Ayat:33-40)
# Dan sungguh ancaman-ancaman telah tersampaikan kepada kaum Fir'aun, mereka mendustakan seluruh mu'jizat Kami lalu Kami tumpas mereka sebagai Hukuman dari Yang Maha Perkasa, Maha Kuasa. (Ayat:41-42)
Baris 36:
{{Sura|54|[[Surah An-Najm]]|[[Surah Ar-Rahman]]}}
{{Qur'an}}
 
 
{{qur'an-stub}}