Peluruhan radioaktif: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Boehm (bicara | kontrib)
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k cosmetic changes, replaced: dimana → di mana, fikir → pikir, removed stub tag
Baris 1:
[[Berkas:radioactive.svg|thumb|right|150px| Simbol [[trefoil]] digunakan untuk menunjukkan sebuah material radioaktif.]]
'''Peluruhan [[radioaktif]]''' adalah kumpulan beragam proses di mana sebuah [[inti atom]] yang tidak stabil memancarkan [[partikel subatomik]] ([[partikel radiasi]]). Peluruhan terjadi pada sebuah ''nukleus induk'' dan menghasilkan sebuah ''nukleus anak''. Ini adalah sebuah proses "acak" (''random'') sehingga sulit untuk memprediksi peluruhan sebuah atom.
 
Satuan internasional ([[SI]]) untuk pengukuran peluruhan radioaktif adalah '''[[becquerel]]''' ('''Bq'''). Jika sebuah material radioaktif menghasilkan 1 buah kejadian peluruhan tiap 1 detik, maka dikatakan material tersebut mempunyai aktivitas 1 Bq. Karena biasanya sebuah sampel material radioaktif mengandung banyak atom,1 becquerel akan tampak sebagai tingkat aktivitas yang rendah; satuan yang biasa digunakan adalah dalam orde gigabecquerels.
Baris 15:
== Penemuan ==
 
Radioaktivitas pertama kali ditemukan pada tahun 1896 oleh ilmuwan [[Perancis]] [[Henri Becquerel]] ketika sedang bekerja dengan material [[fosforen]]. Material semacam ini akan berpendar di tempat gelap setelah sebelumnya mendapat paparan cahaya, dan dia berfikirberpikir pendaran yang dihasilkan [[tabung katode]] oleh [[sinar-X]] mungkin berhubungan dengan fosforesensi. Karenanya ia membungkus sebuah pelat foto dengan kertas hitam dan menempatkan beragam material fosforen diatasnya. Kesemuanya tidak menunjukkan hasil sampai ketika ia menggunakan [[uranium|garam uranium]]. Terjadi bintik hitam pekat pada pelat foto ketika ia menggunakan garam uranium tesebut.
 
Tetapi kemudian menjadi jelas bahwa bintik hitam pada pelat bukan terjadi karena peristiwa fosforesensi, pada saat percobaan, material dijaga pada tempat yang gelap. Juga, garam uranium nonfosforen dan bahkan uranium metal dapat juga menimbulkan efek bintik hitam pada pelat.
Baris 77:
|}
 
Peluruhan radioaktif berakibat pada pengurangan [[massa]], dimanadi mana menurut [[hukum relativitas khusus]] massa yang hilang diubah menjadi energi (''pelepasan energi'') sesuai dengan persamaan <math>E = mc^2</math>. Energi ini dilepaskan dalam bentuk energi kinetik dari partikel yang dipancarkan.
 
== Rantai peluruhan dan mode peluruhan ganda ==
Baris 140:
Hubungan waktu paruh dengan konstanta peluruhan menunjukkan bahwa material dengan tingkat radioaktif yang tinggi akan cepat habis, sedang materi dengan tingkat radiasi rendah akan lama habisnya. Waktu paruh inti radioaktif sangat bervariasi, dari mulai [[1 E19 detik dan lebih dari|10<sup>24</sup> tahun]] untuk inti hampir stabil, sampai [[1 E-6 detik|10<sup>-6</sup> detik]] untuk yang sangat tidak stabil.
 
 
{{kimia-stub}}
{{fisika-stub}}
[[Kategori:Radioaktivitas]]