Penjernih fotografik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
BeeyanBot (bicara | kontrib)
k ejaan, replaced: praktek → praktik
BeeyanBot (bicara | kontrib)
k →‎Macam – macam filter fotografi: ejaan, replaced: sekedar → sekadar
Baris 26:
Lensa kamera menangkap cahaya apa adanya, tidak ada warna cahaya yang ditambah atau dikurangi. Padahal tidak semua warna itu perlu dan baik untuk foto.
 
Filter merupakan aksesori pelengkap yang bisa dipasang di depan lensa kamera khususnya DSLR. Meski tanpa filter pun sebuah kamera sudah bisa mendapat hasil foto yang baik, namun adakalanya pengguaan filter memang dibutuhkan. Terdapat berbagai jenis filter yang ada di pasaran untuk keperluan yang berbeda, mulai dari yang sekedarsekadar menangkal sinar ultra violet hingga filter keperluan khusus seperti infra red. Membeli filter pun perlu mengetahui ukuran diameter filter karena di pasaran pilihan diameter filter bervariasi, demikian juga kualitas optiknya (standar, multi coated, super).
 
Filter adalah aksesoris kamera yang terpasang pada bagian depan lensa. Filter juga memiliki beberapa jenis dan semuanya memiliki kegunaan masing-masing. Sebelum membeli filter untuk kamera yang kita miliki, kita perlu mengetahui beberapa hal antara lain ukuran diameter yang tepat untuk lensa yang kita miliki, kualitas optik dari filter (standar, multi coated, atau super), maupun juga efek atau kegunaanya pada gambar yang akan kita ambil. Beberapa penjelasan atau tips sederhana di bawah ini, mungkin bisa membantu kita untuk memilih filter yang sesuai dengan kebutuhan sebelum membelinya.