Adiwiyata: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmzetDoangWah (bicara | kontrib)
k Daftar Pustaka
BeeyanBot (bicara | kontrib)
k ejaan, replaced: sekedar → sekadar
Baris 2:
 
== Sejarah ==
Mengingat sejarah dan manfaatnya yang sangat besar, Adiwiyata diharapakan bukan sebatas nama program untuk tujuan lomba<ref name="lomba">pikiranrakyat.com-adiwiyata jangan sekedarsekadar lomba</ref> saja, tapi bisa dilaksanakan oleh semua pihak yang peduli lingkungan hidup, karena program ini terbukti mampu membangun karakter generasi bangsa.
 
Sebelum Adiwiyata menjadi [[Program]] [[Nasional]] yang ditetapkan melalui peraturan bersama dua menteri, berikut catatan [[sejarah]]nya
Baris 77:
Untuk mencapai tujuan program Adiwiyata, maka ditetapkan 4 (empat) komponen program yang menjadi satu kesatuan utuh dalam mencapai sekolah Adiwiyata. Keempat komponen tersebut adalah;
* a. Kebijakan Berwawasan [[Lingkungan]]
 
* b. Pelaksanaan Kurikulum Berbasis Lingkungan
 
* c. Kegiatan Lingkungan Berbasis Partisipatif
 
* d. Pengelolaan Sarana Pendukung Ramah Lingkungan