Li Na: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
OrophinBot (bicara | kontrib)
k rrt
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 29:
|updated = 1 Agustus 2011
}}
'''Li Na''' ({{lang-zh|c=李娜|p=Lǐ Nà}}; {{lahirmati||26|2|1982}}) adalah seorang [[tenis|petenis]] wanita asal [[Republik Rakyat Tiongkok]]. Ia memenangi 7 kejuaraan tenis [[Women's Tennis Association|WTA]] dan 19 kejuaraan [[International Tennis Federation|ITF]]. Saat ini, Li Na menjadi petenis wanita nomor 3 di dunia (Desember 2013).
 
Prestasi tertingginya saat ini ialah memenangi kejuaraan tunggal [[Grand Slam]] pertamanya di [[Perancis Terbuka 2011 – Tunggal Putri|Perancis Terbuka 2011]] setelah mengalahkan [[Francesca Schiavone]] dari [[Italia]] di babak final. Ini menjadikan Li Na sebagai petenis wanita Asia pertama yang memenangi sebuah gelar juara tunggal Grand Slam.
 
== Pranala luar ==