Liese Prokop: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rotlink (bicara | kontrib)
k fixing dead links
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 2:
'''Liese Prokop''' ({{lahirmati||27|3|1941||31|12|2006}}) adalah seorang atlet [[Austria]] yang meraih medali perak untuk cabang [[Pentathlon modern|pentathlon]] pada [[Olimpiade|Olimpiade 1968]] di [[Kota Meksiko]]. Pada 1969, ia mencatat rekor dunia cabang olahraga tersebut dengan 5.352 poin.
 
Lahir di [[Vienna]], ia merupakan mantan atlet [[Olimpiade]] 1968. Ia telah memangku jabatan menteri di bawah pemerintahan [[Kanselir Austria|Kanselir]] [[Wolfgang Schüssel]] yang konservatif sejak Desember 2004.
 
Pada [[1965]], ia menikah dengan mantan [[Pelatih (olahraga)|pelatih]], [[Gunnar Prokop]]. <!--The couple had two sons and a daughter.
Baris 8:
Later she started a political career in [[Lower Austria]].--> Sejak Desember 2004, ia menjabat [[Menteri Dalam Negeri Austria|menteri dalam negeri]] [[Austria]] yang berasal dari ([[Partai Rakyat Austria|ÖVP]]).
 
Ia meninggal karena [[Pembuluh darah pecah|pecahnya pembuluh darah]] dalam perjalanan ke rumah sakit [[Sankt Pölten]] menjelang tahun 2006 berakhir.
 
== Referensi ==