Arsyadjuliandi Rachman: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 46:
'''Arsyadjuliandi Rachman''' atau yang dikenal '''Andi Rachman''' ({{lahirmati|[[Pekanbaru]], [[Riau]]|8|07|1960}}) adalah seorang [[pengusaha]] dan [[politisi]] [[Indonesia]]. Saat ini dia menjabat sebagai Plt. [[Daftar Gubernur Riau|Gubernur Riau]], setelah [[Annas Maamun]] ditetapkan sebagai tersangka oleh [[KPK]].<ref>Mendagri Tunjuk Wagub Riau Jadi Plt. Gubernur Sementara [http://news.detik.com/read/2014/09/26/210041/2702802/10/mendagri-tunjuk-wagub-riau-jadi-plt-gubernur-sementara www.detik.com]</ref>
 
== Latar belakang ==
Andi Rachman merupakan putra H. Abdul Rachman Syafei dan Hj. Asma Hasan asal [[Suku Minangkabau|Minangkabau]]. Ayahnya merupakan pengusaha transportasi yang memiliki PO Bus Sinar Riau. Setelah menamatkan pendidikannya di SMPN 4 Bukittinggi, Andi melanjutkan sekolah lanjutan atasnya di [[SMA Negeri 1 Bukittinggi|SMAN 1 Bukittinggi]]. Namun kemudian ia menamatkan jenjang SLTA-nya di SMAN 3 [[Yogyakarta]]. Andi meneruskan pendidikan tingginya di Fakultas Pertanian [[Universitas Sebelas Maret]], [[Surakarta]] dan meraih gelar MBA di Oklahoma City University, [[Amerika Serikat]].
 
Baris 52:
Andi merupakan pengusaha yang memiliki banyak jenis usaha yang berbasis di Riau. Di bawah Group Riau Muda, Andi menguasai bisnis transportasi, SPBU, pertambangan, dan perkebunan.<ref>Majalah SWA edisi khusus, 31 Agustus 2006, Arsyadjuliandi Rachman : Raja Transportasi Riau</ref> Kesuksesan Andi sebagai pengusaha ini tercermin dari pengumuman [[Komisi Pemilihan Umum|KPU Riau]] yang menyatakan Andi sebagai Calon Wakil Gubernur Riau terkaya dengan kekayaan sebanyak Rp. 132 Miliar tunai.<ref>Riyan Nofitra (26 Agustus 2013). [http://www.tempo.co/read/news/2013/08/26/058507539/Arsyadjuliandi-Rachman-Calon-Wagub-Riau-Terkaya "Arsyadjuliandi Rachman Calon Wagub Riau Terkaya"] [[Tempo.co]]. Diakses 20 Februari 2014.</ref> Selama bergelut di dunia usaha, Andi memimpin berbagai organisasi kewirausahaan, seperti menjadi Ketua Hiswana Migas Riau, Ketua Hipmi Riau, dan Ketua Kadin Riau.<ref>Arsyadjuliandi Rachman Memajukan Riau [http://www.suarakarya-online.com/news.html?id=218645 www.suarakarya-online.com]</ref> <ref>Andi Rachman yang Saya Kenal [http://www.riaupos.co/2690-opini-andi-rachman-yang-saya-kenal.html#.VCqCrVd-I9I www.riaupos.co]</ref> Prestasinya yang cukup gemilang, telah mengantarkannya sebagai wakil ketua [[Kadin|Kadin Indonesia]] pada tahun 2009.<ref>Mengenal Sosok Bang Andi Rahman [http://www.antarariau.com/berita/27649/mengenal-sosok-bang-andi-rahman www.antarariau.com]</ref>
 
Selain berbisnis, Andi juga aktif di partai politik. Ia bergabung dengan [[Partai Golkar]], dan melalui partai ini ia berhasil menduduki kursi [[DPR-RI]] periode 2009-2014. Dalam [[Pemilihan umum Gubernur Riau 2013|Pemilukada Riau 2013]], ia yang berpasangan dengan [[Annas Maamun]] terpilih sebagai [[Wakil Gubernur Riau|wakil gubernur Riau]] periode 2013-2018, dan resmi dilantik pada tanggal [[19 Februari]] 2014 oleh [[Daftar Menteri Dalam Negeri Indonesia|Menteri Dalam Negeri Indonesia]], [[Gamawan Fauzi]].<ref>Banda Haruddin Tanjung (19 Februari 2014). [http://daerah.sindonews.com/read/2014/02/19/24/837150/annas-arsyad-dilantik-jadi-gubernur-wakil-gubernur-riau "Annas-Arsyad dilantik jadi Gubernur & Wakil Gubernur Riau"] [[SINDOnews.com]]. Diakses 20 Februari 2014.</ref>
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
* [https://groups.yahoo.com/neo/groups/RantauNet/conversations/topics/81541?xm=1&m=p&tidx=1 "Arsyadjuliandi Rachman jadi Wakil Ketua KADIN"] R@ntau-Net. Diakses 20 Februari 2014.