Deutsche Bibliothek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Addbot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:q1202220
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k clean up
Baris 1:
{{tambah infobox|geo-Jerman}}
[[Berkas:Deutsche_bibliothekDeutsche bibliothek.jpg|thumb|"Deutsche Bibliothek" di Frankfurt.]]
[[Berkas:DeutscheBibliothekMagazine.jpg|thumb|Ruang penyimpanan buku bawah tanah.]]
'''Deutsche Bibliothek''' ([[bahasa Jerman]] untuk "Perpustakaan Jerman") di [[Frankfurt am Main]] adalah salah satu dari tiga lokasi [[Perpustakaan Nasional]] [[Jerman]] (''[[Die Deutsche Bibliothek]]'' atau (DDB)).
 
Perpustakaan ini antara tahun [[1946]] dan [[1990]] adalah cabang Jerman barat Perpustakaan Nasional Jerman yang didirikan di [[Leipzig]] pada tahun [[1913]] dan disebut [[Deutsche Bücherei|Deutschen Bücherei]]. Mulai tahun [[1969]] setiap buku yang terbit di Jerman diharuskan untuk menyerahkan dua eksemplar pada perpustakaan nasional sebagai bahan arsip.
 
Semenjak [[Persatuan Kembali Jerman]] pada tahun [[1990]], ''Deutsche Bibliothek'' menjadi salah satu cabang dari tiga cabang [[Die Deutsche Bibliothek|Perpustakaan Nasional Jerman]]. Dua cabang lainnya adalah: Deutsche Bücherei di Leipzig dan [[Deutsches Musikarchiv]] di [[Berlin]].
 
Perpustakaan Nasional Jerman merupakan lembaga mandiri yang berada langsung di bawah [[Kanselir Jerman]] dan memiliki anggaran sendiri.
 
 
 
== Pranala luar ==