Constructicon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 8 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q728233
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k rapikan, replaced: Diluar → Di luar, dimana → di mana (3)
Baris 9:
* [[Mixmaster]] (Materials Fabrication)
* [[Hook]] (Warnocker di Jepang) (Surgical Engineer)
* [[Long Haul]] (Transport)
 
=== Serial kartun ===
Menunjuk pada keterangan [[Omega Supreme]], Constructicons adalah pencipta Crystal City di [[Cybertron]] jutaan tahun yang lalu, dimanadi mana Omega sendiri bertugas sebagai penjaga di Crystal City. Omega adalah teman baik dari Constructicons, namun ia terluka karena diserang oleh [[Megatron]], dimanadi mana Megatron sendiri juga memprogram ulang Constructicons menjadi [[Decepticons]]. Tugas pertama Constructicons sebagai Decepticons adalah pada saat mereka menyerang dan menipu Omega Supreme. Namun dengan taktis Omega berhasil mengalahkan Constructicons dan memperbaiki program mereka yang dikacaukan oleh Megatron. Namun ketika mereka dihidupkan kembali oleh Omega dan kembali lagi ke Crystal City, Omega mengetahui bahwa Cosntructicons tidak bisa diperbaiki lagi, sebab ternyata Megatron telah memberi mereka sebuah kekuatan super, Constructicons bisa bergabung menjadi sebuah robot bernama Devastator, dan kembali Constructicons menyerang Omega Supreme. Setelah pertengkaran itu selesai, dan Omega merasa dikhianati temannya sendiri, akhirnya ia memutuskan untuk pergi mengelilingi galaksi. Hingga akhirnya ia bertemu dengan [[Autobots]] pimpinan [[Optimus Prime]] dan menjadi salah satu anggotanya.
 
Pada [[1984]], Constructicons bergabung dengan armada Megatron di [[Bumi]]. Tugas pertama mereka cukup impresif, dimanadi mana [[Scrapper]] mendesain sebuah mesin untuk mentransfer energi semua anggota Decepticons kepada Megatron, dan ketika ia melawan Optimus Prime bersama semua Autobots, Constructicons berencana menyerang markas mereka, yakni [[The Ark]] untuk menghancurkan [[Teletraan I]], namun gagal karena The Ark dilindungi oleh [[Dinobots]]. Setelah itu para Constructicons memutuskan bergabung menjadi Devastator, dan siasat ini juga sudah diperhitungkan oleh Autobots setelah mereka berhasil menghandle Megatron. [[Hound]] kemudian menciptakan sebuah hologram robot super raksasa yang lebih besar dari Devastator dan menyerang mereka. Akhirnya pada Constructicons dan juga Decepticons masuk ke dalam lava yang tadinya mereka siapkan untuk para Dinobots. Constructicons akhirnya selamat setelah mereka berhasil keluar dari sungai lava tersebut.
 
Dalam perang besar di Autobots City pada [[2005]], Devastator merupakan senjata utama Decepticons dalam menghadapi Autobots. Mereka kembali lagi melawan rival utamanya, yakni Dinobots. Namun sekali lagi pihak Decepticons kalah. Dalam perjalanan pulang ke Cybertron, [[Bonecrusher]] menominasikan [[Scrapper]] sebagai pemimpin baru Decepticons menyusul kabar tewasnya Megatron. Sementara [[Hook]] menominasikan [[Soundwave]], hingga akhirnya robot re-inkarnasi Megatron yang dinamakan [[Galvatron]] hadir dan meminta semua anggota Decepticons patuh sebab ialah pemimpin baru mereka.
Baris 26:
Sayangnya masalah di atas juga malah semakin aneh jika kita melihat episode di season 3, ''Five Faces of Darkness'', bagian empat, ketika [[Rodimus Prime]] menjadi saksi mata dari Matrix saat diceritakan bahwa [[Megatron]] diciptakan oleh Constructicons. Dengan melihat tiga masalah di atas, hanya ada dua rasionalisai untuk menjelaskan masalah tersebut, yaitu:
# Constructicons sebenarnya bukan robot yang jahat ketika mereka membangun Megatron. Megatron diyakini menjadi jahat karena ada suatu insiden, atau memang secara pribadi ia berubah kepribadian menjadi jahat. Kemudian ia menipu Constructicons, dan saat mereka dihancurkan oleh [[Omega Supreme]], Megatron membangun ulang mereka di Bumi.
# Dalam ''Five Faces of Darkness'', karakter yang muncul saat membangun Megatron sebenarnya bukan Constructicons, tetapi robot lain. Pihak animator menggunakan Constructicons untuk menyimpelkan penjelasan. DiluarDi luar fakta bahwa Megatron dan Optimus Prime merupakan hasil ciptaan Quintessons atau Alpha Trion.. Yang paling kuat adalah karena dalam adegan serial episode ini terlihat jelas bahwa ada delapan anggota Constructicons dan bukan enam seperti biasanya.
 
==== Load Hauler ====