Suku (disambiguasi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sobboy Moi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Basemah merupakan ejaan yang digunakan dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia
Baris 8:
Dalam pengertian [[suku bangsa]], Suku ialah unit sosial [[Masyarakat Adat|MADAT]] tertinggi, yang terdiri dari satu atau lebih [[marga]] (dalam [[Bahasa Ambon]]) dikenal sebagai mataruma). Setiap marga atau mataruma atau fam memiliki minimal satu [[keluarga]] .Dalam kasus unik, khususnya di antara [[Orang Papua|bangsa Papua]] ada contoh di mana satu [[marga]] hanya terdiri dari satu [[keluarga]] atau satu [[suku|Suku]] memiliki satu [[marga]] saja.
 
Di [[Sumatera Barat]], ''suku'' merupakan sebutan untuk bagian-bagian dari [[suku Minang]] seperti [[suku Sikumbang]] dan lain-lain. Suku dalam pengertian ini setara dengan [[marga]] dalam [[suku Batak]] atau mataruma dalam [[Suku Ambon]]. Adapun di Sumatera Selatan, terdapat berbagai macam suku dari yang suku - suku kecil mapupun suku - suku besar. Di Kabupaten Lahat terdapat [[suku BesemahBasemah]], [[suku Lintang]], [[suku Gumai]] dan berbagai macam nama suku - suku lainnya. Sama dengan daerah Sumatera Barat, suku dalam pengertian ini setara dengan [[marga]] dalam [[suku Batak]]. Dalam hal ini kata ''suku'' harus dibedakan dengan istilah ''suku bangsa'' atau kelompok etnik. Istilah [[kelompok etnik]] (''ethnic group'') juga kurang tepat menggambarkan suatu [[suku bangsa]].
 
== Kegunaan lain ==